Page 6 - Flipbook Ratna Komala
P. 6

2.  RUANG LINGKUP
                    BIOTEKNOLOGI


                       Bioteknologi  adalah  ilmu  yang  berhubungan  dengan  penerapan  sistem  biologis  dan

               organisme untuk proses teknis dan industri untuk kesejahteraan manusia. Seiring berkembangnya

               waktu,  penerapan  bioteknologi  dapat  menciptakan  sebagai  teknologi  baru,  seperti  rekayasa

               genetika,  kultur  jaringan,  DNA  rekombinasi,  pengembang  biakan  sel  induk,  kloning  dan  lain

               sebagainya.
               Ruang lingkup bioteknologi yaitu :






                                                     (1) Bioteknologi

                                                        bidang  industri,
                                                        meliputi  pangan

                                                        dan minuman
                                               (2)

                  (3) Rekayasa                                                        3.  Bioteknologi
                      genetika, meliputi                                                 reproduksi,
                      tumbuhan dan                                                       hewan,
                      hewan
                                                                                         tumbuhan
                                                                                         dan manusia
                                                      (4) Bioteknologi
                                                         kedokteran,
                                                         farmasi  atau
                                                         obat-obatan



                            (6) Bioteknologi                                 (5) Bioteknologi
                                bidang                                           bidang industri
                                pertanian                                        pertambangan
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11