Page 7 - Tugas Demonstrasi Kontektual RPP Berdiferensiasi
P. 7

LKS DISTRIBUSI NORMAL


               KD :

               3.6    Menjelaskan karakteristik data berdistribusi normal berkaitan dengan data berdistribusi normal
               4.6    Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan distribusi normal dan penarikan kesimpulannya.

               Tujuan Pembelajaran :
               Melalui metode pembelajaran Discovery Learning, siswa mampu dengan mandiri :
                   1.  menghitung luas di bawah kurva normal
                   2.  menyelesaikan masalah kontekstual mengenai distribusi normal


               Materi
               Distribusi normal merupakan salah satu jenis distribusi dengan variabel acak yang kontinu. Pada
               distribusi normal terdapat kurva/grafik yang digambarkan menyerupai bentuk lonceng.
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12