Page 8 - Revisi Bahan Ajar Digital Terintegrasi Project Based Learning dan Etnosains (2)_Neat
P. 8
4. Aktivitas
Bagian ini merupakan jenis pemahaman
Aktivitas 1
Gambus Jambi adalah alat musik petik dengan senar dan pendalaman yang berkaitan dengan
berjumlah 3 hingga 12. Alat ini seperti gitar, namun cara
memainkannya lebih pada melodis. Open tune gambus juga
mengacu pada gitar, tetapi ada sedikit perbedaan. materi terhadap konsep yang telah
Perubahan energi apa yang terjadi pada gambus jambi
Sumber: https://shorturl.at/ceENT sehingga alat tersebut mampu mengeluarkan bunyi?
dipelajari.
5. Cek Pemahamanmu Cek
Pemahamanmu
Seperti yang kita ketahui, bahwa energi dapat berubah bentuk menjadi energi
yang lainnya. Sekarang tulislah energi yang digunakan dan bentuk dari
peruabahan energi yang terjadi sesuai dengan jenis benda di bawah ini.
Isilah kolom pada bagian ini untuk mengetahui sejauh Jenis Benda Energi yang digunakan Jenis Energi
... ...
mana pemahamanmu terhadap materi yang telah ... ...
dipelajari. ... ...
... ...
... ...
... ...
6. Ayo Berpikir Kreatif
Ayo Berpikir Kreatif
1. Bukalah aplikasi Phet Colorado pada komputer atau HP dengan cara klik link berikut.
https://phet.colorado.edu/sims/html/energy-forms-and-changes/latest/energy-forms-
and-changes_in.html
2. Setelah membuka link tersebut, maka akan muncul tampilan seperti ini. Setelah itu itu
Pada bagian ini ditampilkan peristiwa atau fenomena dan
pilih System
percobaan melalui PhET sesuai dengan materi yang
3. Selanjutnya akan muncul tampilan seperti gambar di bawah ini. setelah itu klik tombol
centang (✓) pada box “simbol energi”
dipelajari. Jawablah soal-soal yang telah tertera agar dapat
4. Pilihlah salah satu sumber energi dengan mengklik gambar sepeda, kemudian geserlah
5. tombol biru ke arah kanan sesuai kebutuhan sehingga turbin akan berputar
6. Amati perubahan energi yang terjadi
7. Catat hasil pengamatan tersebut ke dalam tabel
8. Ubahlah sumber energi seperti pada tabel dan catat kembali perubahan energi pada
masing-masing sistem
9. Catat hasil pengamatan ke dalam tabel melatih berpikir kreatif peserta didik.
PERUBAHAN
NO SISTEM 1 SISTEM 2 SISTEM 3
ENERGI
Air
1 Sepeda Generator Bohlam
Lampu Spiral
7. Ayo Berdiskusi
Pada bagian ini akan ditampilkan Ayo,
Berdiskusi
sebuah video dari Youtube yang
berkaitan dengan materi.
Diskusikanlah bersama teman
sebangkumu dengan saling bertukar
Sumber: https://youtu.be/xKI-RKCp0k4?si=CPRVDRrpapCVaGJy
Sebagian besar kehidupan kita masih bergantung dengan energi fosil. Listrik, bahan
pikiran menyampaikan pendapat bakar kendaraan hingga proses manufaktur masih sangat bergantung dengan energi
fosil. Padahal, kita tahu bahwa energi fosil memiliki dampak yang tidak baik bagi
lingkungan kita.
untuk memperdalam pemahaman Simaklah video di atas, dan apa yang dapat kamu simpulkan jika energi fosil kita
musnahkan?
materi yang dipelajari.
Bahan Ajar Digital Energi Alternatif terintegrasi Model PjBL dan Etnosains vii