Page 136 - Seni_Teater_BG_KLS_IV_Rev
P. 136

Tabel 2.7   Format Penilaian Formatif dan Sumatif Bab II

                                                          Formatif                               Sumatif
                              Nama                                                      NA
                     No.                  Kegiatan  Kegiatan  Kegiatan  Kegiatan                 Kegiatan
                           Peserta Didik                                              Formatif
                                              1          2          3          4                     5

                      1.
                      2.
                      3.

                      4.
                      ...


                                                         Total nilai kegiatan formatif
                   Nilai rata-rata kegiatan formatif =                                x 100
                                                               Jumlah kegiatan




                   3.  Penilaian Sikap


                   Untuk melakukan penilaian sikap, Sahabat Guru dapat melakukan pengamatan, mulai

                   dari Kegiatan 1 sampai Kegiatan 5. Penilaian sikap pada bab ini meliputi tiga hal, yaitu
                   sebagai berikut.

                   a.  Peserta didik dengan bimbingan guru bersedia mengucapkan kalimat syukur
                       kepada Tuhan yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang yang telah memberi
                       kita kemampuan bergerak, berekspresi, dan bersuara.

                   b.  Peserta didik bersedia melakukan tugas dan peran dalam kelompok secara
                       bersama-sama sebagai bentuk perilaku gotong royong. Pada bab ini, peserta

                       didik bergotong royong mengadakan kostum dan properti pementasan.

                   c.  Peserta didik mendengarkan pendapat temannya, baik pendapat yang sama
                       dengannya maupun pendapat yang berbeda. Peserta didik juga dapat memberi
                       pendapat dengan santun. Hal ini merupakan cara menghargai perbedaan. Pada
                       bab ini, peserta didik menghargai perbedaan pendapat dengan menyimak

                       pendapat temannya. Peserta didik juga dapat mengapresiasi gerak, ekspresi, dan
                       vokal temannya dengan santun.














                                                             e
                                                            K
                                                              a
                                                              l
                                                   u
                                                      S
                                                        /
                                                       D
                                                    k

                                                         MI
                                                                        R
                                                                          e
                                                                       i

                                                                            s
                                                                             i
                                                                           v
                                                                            i
                                                                 IV

                                                               s

                                                                     di
                                                                      s
                                                                   (
                                                                    E
                              a
                             u
                            d
                               n
                                   r
                                  u
                                  G
                           n
                     2
                   1
                   124    Panduan Guru Seni Teaterr untuk SD/MI Kelas IV (Edisi Revisi))
                      4
                          a
                         P

                                              e
                                             t
                                            a

                                                  t
                                                 n
                                                u
                                           e
                                       e
                                      S
                                    u
                                        n
                                          T

                                         i
   131   132   133   134   135   136   137   138   139   140   141