Page 8 - E-Modul Suhu dan Kalor
P. 8

Membimbing Penyelidikan Mandiri

                     4. Visual: mengamati ilustrasi perubahan wujud zat (es mencair, air

                         menguap, dll).
                     5. Auditori: Mendiskusikan peran Asas Black dalam kehidupan

                         sehari-hari.
                     6. Kinestetik: Melakukan percobaan mencampurkan air panas dan

                        dingin untuk mengamati perubahan suhu dan mengamati
                        perubahan wujud es batu.

                  Mengembangkan dan Menyajikan Karya


                     7.Perwakilan kelompok menyampaikan hasil investigasi dan diskusi
                       mereka.
                     8. Guru dan peserta didik lain memberikan umpan balik terhadap
                        presentasi masing-masing kelompok.


                  Analisa dan Evaluasi
                     9. Peserta didik diberikan latihan soal tentang kapasitas kalor dan

                        perubahan wujud zat.





                                          Pertemuan Pembelajaran 3




                 Orientasi Peserta Didik pada Masalah

                    1. Guru  menampilkan  gambar/video  tentang  fenomena  rel  kereta  api
                      yang melengkung saat panas.
                    2. Guru memberikan pertanyaan:

                        a. “Mengapa rel kereta api bisa melengkung saat terkena panas?”
                    3. Peserta  didik  diajak  berdiskusi  untuk  menemukan  hubungan  antara
                      panas dan pemuaian.


                 Mengorganisasi Peserta Didik untuk Belajar

                     3. Peserta didik dibagi dalam kelompok berdasarkan gaya belajar.
                     4. Guru memberikan lembar kerja yang berisi tugas observasi atau
                        eksperimen sederhana tentang pemuaian zat padat, cair, dan gas.





                                                                                                              8
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13