Page 94 - skripsi antropologi sastra
P. 94

81







                                          Jika suatu kali kau ingin berbicara,


                                          aku sama sekali tidak akan banyak bertanya.

                               Bait  di  atas  adalah  gambaran  percakapan  antara  seorang  pelayan  dengan

                        seorang  penyair.  Terlihat  pada  percakapan  di  atas  bagaimana  seorang  penyair


                        memberikan perintah kepada pelayan. Namun ada pula saatnya pelayan memberikan


                        nasehat kepada penyair. Ini menarik, sebab dua-duanya menggambarkan kemandirian

                        manusia untuk  memenuhi  keinginan mereka  yaitu  penyair dengan karya-karya dan

                        pelayan dengan tenaganya.




                        5. Sistem Organisasi Kemasyarakatan


                               Sistem  ini  muncul  karena  kesadaran  manusia,  bahwa  meskipun  diciptakan

                        sebagai  makhluk  yang  paling  sempurna,  namun  tetap  memiliki  kelemahan  dan


                        kelebihan masing-masing antar individu sehingga timbul rasa utuk berorganisasi dan

                        bersatu. Unsur budaya ini menunjukan bahwa bagaimana pun kuatnya seseorang, ia

                        tetap  membutuhkan  interaksi  sosial.  Nilai  yang  terkandung  dalam  puisi  ini  yang


                        berkaitan dengan sistem organisasi kemasyarakatan yaitu nilai sosial.

                                      Dalam kehidupan bermasyarakat kehidupan bersosial adalah satu hal


                        yang pasti harus terjadi. Sebab sebagai seorang individu, interaksi sosial dibutuhkan

                        sebagai upaya untuk menjadi masyarakat yang sempurna.


                               Homans  (dalam  Ali,  2004:  87)  mendefinisikan  interaksi  sebagai  suatu

                        kejadian ketika suatu aktivitas yang dilakukan oleh seseorang terhadap individu lain
   89   90   91   92   93   94   95   96   97   98   99