Page 29 - ski kls 9
P. 29
D. Kembangkan Wawasanmu!
Menyajikan Cerita/Fenomena
Setelah kalian belajar tentang akhlaq pada diri sendiri, tentunya
kalian akan mendapati fenomena-fenomena/ peristiwa dalam
kehidupan yang berhubungan dengan penyebaran agama Islam di
sekitarmu. Selanjutnya, bentuk kelompok kecil secara acak,
kemudian lakukan kegiatan berikut :
1. Carilah cerita/ fenomena/ peristiwa yang berhubungan penyebaran agama Islam di sekitarmu dari
lingkungan sekitarmu, buku, koran, majalah dan internet!
2. Ceritakan/ jelaskan secara berantai di depan kelas! (Semua anggota kelompok diberi bagian untuk
bercerita atau menjelaskan di depan kelas)!
3. Sementara kelompok lain bercerita, kelompok yang lain memperhatikan dan mencatat kesimpulan
isi cerita dalam tabel.
Contoh:
No. Nama Pencerita Nama Tokoh Cerita/Fenomena
1. Ahmed
2. Azzam
3.
Dst
E. Refleksi
1. Tanyakan Pada Diri Sendiri!
Andaikan kamu menjadi Mubalig, supaya Islam itu menjadi agama yang santun dan anti kekerasan/
teror (rahmatan lil ‘Alamiin), apa yang akan kamu lakukan?
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
23
Sejarah Kebudayaan Islam - Kelas IX
ski siswa kls 9.indd 23 6/16/16 7:29 PM