Page 5 - [E-MODUL]
P. 5
v
Glosarium
Penganan : kata lain dari kudapan atau segala macam
kue
Pulen : kata lain dari empuk dan biasanya digunakan
untuk menyatakan tekstur pada nasi
Kue Kontinental : sebutan untuk kue-kue yang berasal dari
benua-benua eropa
Kue Oriental : sebutan untuk kue-kue yang berasal dari
negara-negara asia
Garut dan Ganyong: salah satu nama dari umbi-umbian yang
sering digunakan sebagai bahan pembuat kue
Membestah : salah satu teknik pengolahan kue dengan
cara melapisi bahan pangan yang sudah digoreng (kue) dengan
lapisan gula.
[E-MODUL] | KUE INDONESIA |