Page 23 - BAB 1 TRANSFORMASI FUNGSI SMK KELAS 12
P. 23
Ayo Mencoba
f(x) = (x + 1)(x – 2), gambarlah grafik berdasarkan fungsi berikut
a. –f(x) b. –f(x + 3)
Petunjuk
1. Buka tautan https://tinyurl.com/AyoMencoba1 untuk mempraktikkan
kegiatan Ayo Mencoba.
2. Ketikkan fungsi yang sesuai berdasarkan soal.
3. Perhatikan gambar yang terbentuk.
4. Gambar dan letakkan hasil gambar pada Buku Tugas.
Ayo Menggunakan Teknologi
Kunjungi
https://tinyurl.com/TransformasiFungsi1 dan atau https://tinyurl.com/
TransformasiFungsi2 untuk lebih memaksimalkan dalam pemahaman terkait
gambar fungsi dan transformasi tersebut.
2. Refleksi Horizontal
Sekarang perhatikan fungsi kuadrat y = x + 4x + 4 yang direfleksikan
2
terhadap sumbu y dan menghasilkan fungsi y = (–x) + 4(–x) + 4. Berikut
2
ditunjukkan gambar grafiknya.
Bab 1 Transformasi Fungsi 23