Page 238 - EBOOK_Dasar - Dasar Pakan Ternak 2
P. 238
PERTEMUAN KE 19 dan 20
Kegiatan 1: MENGAMATI
1. Lakukan pengamatan pada kegiatan usaha peternakan tentang tahapan uji
kualitas bahan pakan dan pakan serta jenis – jenis uji kualitas bahan pakan
dan pakan yang dilakukan. Gunakan lembar observasi.
2. Pelajari uraian materi tentang uji kualitas bahan pakan dan pakan secara
organoleptik, khususnya pada :
a. Tahapan Uji kualitas bahan pakan dan pakan
b. Jenis-Jenis Uji Kualitas Bahan Pakan dan Pakan Secara Fisik
LEMBAR PENGAMATAN
Jenis – Jenis Uji Kualitas Bahan Pakan dan Tahapan Uji Kualitas
Bahan Pakan / Pakan Di Lingkungan Sekitar Sekolah
No. Jenis Uji kualitas Tahapan Uji Kualitas
226

