Page 7 - LKPD devita
P. 7

SISTEM DAN SIFAT KOLOID

















                 KOMPETENSI DASAR
                  3.14  Mengelompokkan  berbagai  tipe  sistem  koloid,  dan  menjelaskan  kegunaan  koloid  dalam
                 kehidupan berdasarkan sifat-sifatnya

                 4.14 Membuat makanan atau produk lain yang berupa koloid atau melibatkan prinsip koloid

                 INDIKATOR

                 3.14.1 Menjelaskan perbedaan mengenai  larutan, suspensi, dan koloid

                 3.14.2 Mengklasifikasikan larutan, suspensi, dan koloid

                 3.14.3 Menghubungkan sifat-sifat koloid dengan kehidupan sehari-hari

                 4.14.1 Membuat produk dengan melibatkan prinsip koloid menggunakan alat dan bahan sehari-hari

                 TUJUAN PEMBELAJARAN

                     1. Siswa dapat menjelaskan perbedaan mengenai  larutan, suspensi, dan koloid
                     2. Siswa dapat mengklasifikasikan larutan, suspensi, dan koloid
                     3. Siswa dapat menghubungkan sifat-sifat koloid dengan kehidupan sehari-hari

                     4. Siswa  dapat  membuat  produk  dengan  melibatkan  prinsip  koloid  menggunakan  alat  dan
                         bahan sehari-hari




                       Di   pembelajaran      kimia    kelas    X,   Anda
               sebelumnya sudah mengetahui apa itu larutan. Maka
               ada  sistem  campuran  lain  yang  tidak  kalah  menarik
               dan  amat  begitu  dekat  dengan  keseharian  kita.
               Dapatkah  Anda  menebak  sistem  campuran  apakah
               itu?



                                                           1
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12