Page 204 - E-Modul Nurfadillah New_Neat
P. 204

2)  Memberi pengayaan;

                       3)  Informasi bahan ajar berikutnya



                   C.  Keterampilan Mengadakan Variasi

                   Keterampilan ini sangat penting untuk dikuasai oleh seorang pendidik. Hal ini dikarekan


               sangat  berpengaruh terhadap proses,  dan hasil belajar. Berikut  beberapa poin-poin  penting

               mengadakan variasi dalam proses pembelajaran:


                   1.  Memelihara dan meningkatkan perhatian peserta didik terhadap hal-hal yang

                       berkaitan dengan aspek belajar;


                   2.  Meningkatkan kemungkinan berfungsinya motivasi dan rasa ingin tahu peserta didik

                       melalui kegiatan investigasi dan eksplorasi;

                   3.  Membentuk sikap positif terhadap guru dan sekolah;


                   4.  Kemungkinan dilayaninya peserta didik secara individual, sehingga memberikan


                       kemudahan belajar;

                   5.  Mendorong aktivitas belajar atau cara belajar peserta didik yang berkadar tinggi

                       dengan cara melibatkan peserta didik melalui berbagai kegiatan atau pengalaman


                       belajar yang menarik.


                   Terdapat  beberapa prinsip  yang harus diperhatikan pada saat  mengadakan variasi  pada


               pembelajaran diantaranya sebagai berikut:

                   1.  Perubahan yang digunakan harus bersifat efektif.


                   2.  Penggunaan teknik mengadakan variasi harus lancar dan tepat.

                   3.  Penggunaan komponen-komponen variasi harus benarbenar terstruktur dan


                       direncanakan sebelumnya.

                   4.  Penggunaan komponen mengadakan variasi harus luas dan spontan berdasarkan

                       balikan dari peserta didik.





                                                                                                      193
   199   200   201   202   203   204   205   206   207   208   209