Page 23 - Modul_Menulis Cerita Bermuatan Kearifan Lokal Sasambo (Ria Saputri) Fix_Neat
P. 23
Cerita Pendek 3:
menjelaskan dengan lengkap. Siti yang ditanya hanya menunduk. Tidak nyaman kepada Lale dan Riwa. Melihat ketiga
“Siti, kamu hebat. Kamu memiliki banyak hal. Aku jadi penasaran dengan orang yang siswanya pesimis, bu Baiq tidak tinggal diam. Bu Baiq mencari akal supaya tim yang diharapkan
melatihmu.” Ara memeluk Siti setelah proses rekaman selesai. juara di tingkat nasional itu tidak menyerah sebelum berperang.
"Ara, terima kasih ya. Kamu membuat saya merasa berharga. Aku banyak belajar dari “Anak-anak. Kalian tahu tidak senam Sasambo ini diciptakan oleh siapa dan untuk apa?” suara bu
youtube dan menanyakan hal-hal yang tidak kupahami pada nenekku. Satu pesan beliau Baiq memecah kesunyian di ruang sanggar seni.
yang selalu kuingat, bahwa orang Bima harus memegang teguh prinsip Maja Labo Dahu.” “Belum tahu, Bu,” jawab mereka kompak.
Mata Siti berkaca-kaca. “Baik, Bu Guru akan menceritakan sedikit tentang senam Sasambo ini. Dan alasan Bu Guru memilih
“Wah, kata-kata itu yang tertulis di pintu kelas kita kan? Artinya apa ya, Siti?” tanya Ara senam Sasambo untuk dibawakan di tingkat nasional.”
semakin penasaran. Lale, Riwa dan Siti memperbaiki posisi duduk. Mereka sudah sangat hafal karakter guru
“Kata nenek Maja Labo Dahu itu erat kaitannya dengan sikap malu dan takut, artinya kita yang sangat mereka segani itu. Lale, Riwa dan Siti telah dibina oleh bu Baiq sejak diterima di
harus malu jika menjauhi kebaikan dan takut jika melakukan keburukan. Bertanya kepada sekolah favorit itu melalu jalur bakat dan prestasi. Bu Baiq tidak hanya menjadi pembina bagi ketiga
orang berilmu, seperti guru dan orang tua tentang yang tidak kita mengerti termasuk sikap siswa kebanggaannya itu. Bu Baiq adalah tempat bertanya dan curhat berbagai masalah bagi ketiga
maja agar kita tidak bodoh.” Siti menjelaskan dengan serius. anak perantau itu.
“Kamu keren, Siti. Belajar tentang hal-hal seperti itu sungguh sulit.” Ara berseru kagum. Sore itu Siti membuat Ara berdecak kagum. Siti yang pemalu dan dianggap aneh oleh teman-
“Kamu juga keren, Ra. Kamu bisa membuat orang lain bahagia dan membuatnya kembali temannya adalah seorang penari hebat. Siti menarikan tari Sanggulu dengan gemulai. Siti terlihat
percaya diri.” Siti memeluk Ara erat. cantik dengan tembe (kain) khas Bima. Ara begitu terharu, karena selain pandai menari, Siti mampu
“Itulah gunanya teman. Teman yang saling memberi manfaat. Teman yang saling mengisi menjelaskan makna tari Sanggulu dengan sangat baik. Ara yang baru tinggal di Bima menjadi
dan menyemangati.” Ara membalas pelukan Siti. kagum pada penjelasan Siti tentang Tari Sanggulu yang bertema permainan rakyat. Tujuan tari
Langit jingga Bima menjadi saksi indahnya persahabatan yang baru dimulai. Sanggulu untuk menyambut dan memuliakan tamu, menghibur rakyat dalam pertunjukkan,
Persahabatan yang penuh kehangatan dan ketulusan. terutama anak-anak. Siti menjelaskan makna tembe yang dikenakannya dengan sangat menarik.
Keterangan: Menurutnya, motif tembe Bima bermacam-macam dan memiliki maknanya masing-masing.
Maja labo dahu (malu dan takut) sebagai fu'u mori ro woko (tiang atau pedoman hidup) Dalam video rekamannya, Siti sangat lancar menjelaskan bahwa motif garis berarti manusia
Pandangan hidup ini berarti manusia memiliki rasa maja (malu) apabila menjauhi kebaikan harus bersikap jujur dan tegas dalam melaksanakan tugas, motif Nggusu Tolu (segitiga) berbentuk
dan kebenaran, dahu (takut) yakni bahwa manusia wajib menjauhi kejahatan. kerucut yang bermakna Penguasa alam semesta adalah Allah, dan Nggusu Upa (segi empat) yang
menjadi simbol kebersamaan dengan tetangga dan kerabat.
“Siti, kamu hebat. Kamu memiliki banyak hal. Aku bangga sama kamu.” Ara memeluk Siti setelah
proses rekaman selesai.
17