Page 79 - KM Matematika-BS-KLS-VIII
P. 79

Sumber: Ilmudasar.com          BAB 3  |  Fungsi Linear


                             Untuk masalah pada nomor 1 di halaman sebelumnya, Dewi memisalkan panjang
                      2
                             stalaktit setelah x tahun adalah y cm, membuat tabel berikut, dan mencari dalam berapa
                             tahun panjang stalaktit menjadi 15 cm. Lengkapi tabel dan carilah dalam berapa tahun
                             stalaktit menjadi 15 cm.



                                x (tahun)    0     30    60    90    120   150   180   210    240   270   300

                                  y (cm)     5     6     7



                            Untuk soal pada nomor 2, dapatkah kita menyatakan bahwa y adalah fungsi dari x?
                      3     Dapatkah kita menyatakan bahwa mereka memiliki hubungan senilai atau berbalik
                            nilai, yang sudah kita pelajari di SMP Kelas VII?




                                   Dapatkah kita menyatakan sebuah fungsi yang bukan sebuah senilai atau berbalik   Hlm.62
                                   nilai menggunakan sebuah persamaan?









                                                                                            Bab 3 Fungsi Linear  61
   74   75   76   77   78   79   80   81   82   83   84