Page 17 - Sinar Tani Edisi 4023
P. 17
G ELIA T P EN y ul uh E-paper Edisi Edisi 24 -30 Januari 2024 | No. 4023 Tahun LIV 17
Rudi Hasibuan, Dedikasi
untuk Pertanian Cerdas iklim
Dengan penuh dedikasi, Rudi Hasibuan, seorang
penyuluh di Serdang Bedagai, menjalankan
perannya sebagai pendamping utama bagi
petani setempat dalam menerapkan Climate-
Smart Agriculture (CSA). Berkat dedikasinya,
penyuluh yang bertugas di BPP Sei Rejo ini
meraih penghargaan sebagai penyuluh teladan.
udi Hasibuan, seorang
penyuluh yang peduli
dan berdedikasi,
tidak hanya meraih
penghargaan sebagai
RPenyuluh Terbaik dari Pekerjaan Umum dan Perumahan
BPP Sei Rejo Kabupaten Serdang Rakyat, Kementerian Dalam Negeri,
Bedagai dalam program (SIMURP), dan Kementerian Pertanian.
tetapi juga telah menorehkan jejak BPPSDMP dipercaya untuk
prestasi dengan kerja keras dan mendorong indikator capaian
komitmennya. peningkatan indeks pertanaman (IP)
Penghargaan ini menjadi bukti dari rata-rata 180 menjadi 200. Untuk
konkret dari dedikasi tak kenal mencapai tujuan tersebut, NPIU
lelah yang ditunjukkan Rudi dalam BPPSDMP menyusun pendekatan
menerapkan praktik pertanian yang menggunakan teknologi budidaya
ramah lingkungan dan mampu Pertanian Cerdas Iklim.
beradaptasi terhadap perubahan Dampak perubahan iklim global
iklim global. Kontribusinya yang luar belakangan ini sudah semakin nyata.
biasa terlihat dalam peningkatan Diantaranya, meningkatnya suhu
signifikan produktivitas dan petani mengatasi tantangan efisiensi pengelolaan air irigasi serta udara, naiknya permukaan air laut
pendapatan petani di wilayah yang perubahan iklim dan memberikan merehabilitasi infrastruktur irigasi dan perubahan pola musim hujan
dilibatkannya dalam SIMURP. dampak positif yang berkelanjutan yang penting. dan kemarau yang semakin tidak
Sebagai penyuluh pendamping bagi komunitas pertanian. Dengan SIMURP memiliki tujuan utama, menentu.
dari Kelompok Tani Mekar Jaya, CSA, produktivitas padi Kelompok yaitu meningkatkan produktivitas Perubahan fenomena alam yang
Rudi tidak hanya aktif dalam Tani Mekar Jaya mengalami lonjakan pertanian, efisiensi penggunaan ekstrem ini mempengaruhi kegiatan
upaya meningkatkan produksi dan yang mengesankan. Jika sebelumnya air, dan kesejahteraan petani budidaya tanaman dan penerapan
produktivitas pertanian, tetapi juga hanya 6,8 ton/ha, maka kini berhasil melalui modernisasi infrastruktur teknologi dalam upaya mewujudkan
menunjukkan fokus yang luar biasa meningkat menjadi 8 ton/ha. irigasi. Ini melibatkan penerapan ketahanan pangan nasional. Di lain
pada strategi penekanan biaya Dengan keberhasilannya, Rudi teknologi irigasi canggih, perbaikan pihak, permasalahan yang sama juga
produksi. mendapatkan reward program infrastruktur irigasi yang sudah ada, terjadi di berbagai negara.
Dengan memanfaatkan bahan Umroh dari Bupati Serdang Bedagai, dan peningkatan kapasitas petani Untuk mengantisipasi dampak
organik dan menerapkan teknologi bagi penyuluh pertanian yang dalam pengelolaan sumber daya air. negatif perubahan iklim global,
Pertanian Cerdas Iklim (CSA), Rudi berhasil meningkatkan hasil produksi Dengan adanya SIMURP, pemerintah telah menyusun strategi
menghadirkan inovasi baru melalui padi diwilayah kerjanya dari 6 ton/ha diharapkan dapat mengatasi mengatasi persoalan dan ancaman
penerapan teknologi TABELA menjadi 7-8 ton/ha. tantangan perubahan iklim dan perubahan iklim, baik mitigasi
Legowo 2:1. Inovasi itu tidak hanya Untuk diketahui, Program SIMURP meningkatkan ketahanan pangan maupun adaptasi. Kebijakan itu
meningkatkan jumlah tanaman, (Strategic Irrigation Modernization melalui penggunaan sumber daya ditetapkan melalui Instruksi Presiden
tetapi juga mengoptimalkan and Urgent Rehabilitation Project) air yang lebih efisien. Fokus pada (Inpres) Nomor 5 Tahun 2011 tentang
penghematan biaya produksi. adalah inisiatif strategis yang rehabilitasi infrastruktur irigasi Pengamanan Produksi Beras
Melalui inisiatifnya, Rudi dan tim bertujuan modernisasi sistem menunjukkan komitmen untuk Nasional dalam menghadapi Kondisi
penyuluh lainnya berhasil mencapai irigasi yang kritis dan mendesak. memastikan kelancaran sistem Iklim Ekstrem.
standar tertinggi dalam membantu Fokusnya adalah meningkatkan pengairan di berbagai daerah Salah satu strategi pemerintah
pertanian. untuk mengantisipasi dampak
tiga Prinsip CSA Siasat Hadapi Perubahan Iklim negatif perubahan ekstrem iklim
global adalah membangun Pertanian
Seperti diketahui, Badan Cerdas Iklim dan modernisasi
udidaya tanaman bertujuan menghadapi risiko Penyuluhan dan Pengembangan pertanian. Penerapan metode CSA
padi dengan meng- yang terkait dengan iklim atau Sumber Daya Manusia Pertanian diklaim mampu meningkatkan
gunakan metode cuaca seraya meningkatkan (BPPSDMP) Kementerian Pertanian produksi dan kualitas hasil pertanian
CSA yakni input ketahanan pangan. sebagai unit pelaksana proyek meski di tengah iklim yang berubah,
rendah,hemat biaya 2. CSA memiliki manfaat bagi tingkat nasional atau NPIU (National sekaligus memastikan pertanian
Bsaprodi, hemat air, peningkatan produktivitas serta Project Implementation Unit) dari berkelanjutan.
adaptif terhadap perubahan iklim, ketangguhan dan mitigasi. SIMURP. Dalam hal ini fungsi Penyuluh
dapat mengembalikan kesuburan 3. CSA bersifat spesifik konteks SIMURP sendiri merupakan Pertanian Lapangan (PPL) sebagai
tanah, serta dapat menurunkan ruang dan waktu, yakni integrasi dari 4 Kementerian/ ujung tombak terdepan sosialisasi
emisi gas rumah kaca. teknologi yang digunakan Lembaga (K/L), yaitu Kementerian dan pendampingan program, serta
Ada tiga prinsip CSA di tingkat secara sosial dan kultural sesuai Perencanaan Pembangunan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP)
usahatani. untuk lokasi tertentu dan Nasional Republik Indonesia/ sebagai basis PPL sangat penting.
1. CSA menghadapi risiko, yakni penggunaannya pada waktu Badan Perencanaan Pembangunan Sumber: mediacenter.
teknologi yang digunakan tertentu pula. Nasional (Bappenas), Kementerian serdangbedagaikab.go.id/Yul