7) Penilaian Pribadi atau Kelompok
Bersama dengan guru, siswa meninjau kembali karyanya/ karya temannya dengan
menggunakan rubrik yang mencantumkan kriteria sukses yang jelas
Beberapa contoh rubrik yang dapat digunakan dalam berbagai level:
Panduan Umum 53