Page 48 - KIMIA ORGANIK- LIPID DH 2021 terbaru (gabungan pdf)_Neat
P. 48

Kemampuan  berpikir  kreatif  yaitu  dalam  mengembangkan,  merancang

                     metode  yang  tepat  pada  pembuatan  VCO,  mengemukakan  ide-ide  kreatif
                     secara  kontekstual  dan  praktis  dalam  rancangan  alat  dan  prosedur  yang

                     akan digunakan dalam pembuatan VCO.

                     Komunikatif  :  Kemampuan  dalam  menyampaikan  ide,  gagasan  dalam

                     perancangan,  pembuatan  dan  pelaporan  hasil  diskusi  di  kelas  baik  secara

                     tertulis maupun lisan.
                     Kolaboratif  yaitu  kemampuan  dalam  berkerjasama  dalam  tim  baik  saat

                     rancangan  awal,  pelaksanaan  kegiatan  di  lapangan  maupun  berdiskusi  di

                     kelas.

                     Pengembangan Penguatan Pendidikan Karakter
                     Prilaku  mahasiswa  yang  dikembangkan  melalui  pembelajaran  dengan

                     pendekatan  STEM  pada  materi  lipid,  aplikasi  pembuatan  VCO  ini

                     menunjukkan prilaku rasa ingin tahu, disiplin, mandiri, teliti, bertanggung

                     jawab, percaya diri dan komunikatif.


                     e. Skenario Pembelajaran

                     Pendekatan, model dan metode

                     a.  Pendekatan : STEM

                     b.  Model : STEM PjBL
                     c.  Metode : Eksperimen, Diskusi dan penugasan



                     f. Langkah-langkah pembelajaran :

                              Tabel 6. Langkah langkah pembelajaran pembuatan VCO

                     Pertemuan 1 (2x 50 menit)
                      Kegiatan             Sintaks  Model  Deskripsi Kegiatan            Alokasi
                      Pembelajaran         Pembelajaran                                  waktu
                                                                                         (menit)
                      Pendahuluan          Fase 1 :            Dosen        memberi  20
                                           Reflection            salam            dan
                                                                 mengecek
                                                                 kehadiran

                     Lipid                                                                          41
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53