Page 580 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 18 NOVEMBER 2021
P. 580

Judul               Penetapan UMP Masih Belum Pasti
                Nama Media          jambi-independent.co.id
                Newstrend           Upah Minimum 2022
                Halaman/URL         https://jambi-independent.co.id/read/2021/11/17/17818/penetapan-
                                    ump-masih-belum-pasti/
                Jurnalis            redaksi
                Tanggal             2021-11-17 09:39:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 7.500.000
                News Value          Rp 22.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral  -  Dedy  Ardiansyah  (Kabid  Pengawasan  Tenaga  Kerja  dan  Hubungan  Industrial
              Disnakertrans Provinsi Jambi) Kita tunggu pengumuman, kita sudah melakukan rapat memang
              sebelumnya

              neutral  -  Dedy  Ardiansyah  (Kabid  Pengawasan  Tenaga  Kerja  dan  Hubungan  Industrial
              Disnakertrans Provinsi Jambi) Setelah Gubernur memutuskan, baru kami dapat memastikan akan
              naik atau tetap. Kalau turun itu tidak mungkin, karena aturannya naik atau tetap
              neutral  -  Dedy  Ardiansyah  (Kabid  Pengawasan  Tenaga  Kerja  dan  Hubungan  Industrial
              Disnakertrans Provinsi Jambi) Nantinya data dari BPS itulah yang menjadi dasar kita menetapkan
              UMP Provinsi Jambi apakah naik atau tetap

              negative  -  Dedy  Ardiansyah  (Kabid  Pengawasan  Tenaga  Kerja  dan  Hubungan  Industrial
              Disnakertrans Provinsi Jambi) Tapi di daerah lain ada beberapa yang tetap menaikkan UMP.
              Kalau tahun depan kita belum bisa katakan dan tak beradai-andai dulu



              Ringkasan

              Usai  melakukan  rapat  bersama,  Dinas  Ketenagakerjaan  dan  Transmigrasi  (Disnakertrans)
              Provinsi Jambi belum bisa menetapkan keputusan Upah Minimum Provinsi (UMP) bakal naik atau
              turun.  Saat  ini  masih  menunggu  hasil  untuk  di  umumkan  oleh  Gubernur  Jambi.  Kabid
              Pengawasan  Tenaga  Kerja  dan  Hubungan  Industrial  Disnakertrans  Provinsi  Jambi  Dedy
              Ardiansyah mengatakan, kini tinggal meninggu keputusan Gubernur Jambi untuk menentukan
              UMP Provinsi Jambi di tahun 2022.









                                                           579
   575   576   577   578   579   580   581   582   583   584   585