Page 143 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 21 FEBRUARI 2020
P. 143

Menyambung omongan Akbar, Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas
               Indonesia Fajar Adi Nugroho menuturkan, kalau pihaknya juga akan ikut dalam aksi
               demo RUU tersebut. Namun, untuk waktunya belum ditentukan.

               "Sepertinya akan lebih masif dibandingkan aksi Reformasi Dikorupsi karena banyak
               sektor yang dilibatkan dalam RUU Cipta Kerja ini. Kami akan aksi sama buruh
               karena mereka menjadi salah satu kelompok yang akan terdampak paling parah,"
               terangnya.







































































                                                      Page 142 of 174.
   138   139   140   141   142   143   144   145   146   147   148