Page 149 - PDF Compressor
P. 149

UJIAN TENGAH SEMESTER

                           Jawablah soal berikut dengan tepat dan jelas!

                           1.   Jelaskan secara ringkas apa yang dimaksud dengan Komunikasi?
                           2.   Benarkan  persamaam  merupakan  ruhnya komunikasi? Jelaskan dan
                                berikan ilustrasi yang tepat! Lalu bagaimana dengan perbedaan?
                           3.   Sebutkan dan jelaskan satu gambar proses komunikasi yang Anda
                                pahami! Siapa pencetus gambar proses komunikasi itu?
                           4.   Bagaimana pandangan Deddy Mulyana tentang Fungsi Komunikasi
                                dalam kacamata agama? Jelaskan secara singkat!
                           5.   Bagaimana  pandangan  Anda  tentang    pengertian  Komunikasi
                                Massa?
                           6.   Sebutkan  dan  jelskan  efek  Komunikasi  Massa  pada  perilaku
                                khalayak!
                           7.   Sebutkan,  jelaskan,  dan  berikan  contoh  media  massa  yang  ada  di
                                Indonesia!
                           8.   Buatlah tabel persamaan dan perbedaan karakteristik media massa
                                yang ada di Indonesia, kemudian bandingkan mana di antara media
                                massa tersebut yang paling unggul!
                           9.   Jelaskan  dan  Gambarkan  yang  Anda  ketahui  dengan  Teori  Jarum
                                Hipodermik, Teori Kultivasi, Use and Gratification, Agenda Setting,
                                dan Belajar Sosial!
                           10.   Sebutkan dan jelaskan sistem pers yang berkembang di dunia!
                           11.   Dari sistem pers yang berlaku di dunia, sistem pers manakah yang
                                paling cocok dengan Indonesia?
                           12.   Sebutkan dan jelaskan fungsi Pers sesuai dengan kondisi Indonesia!
                           13.   Bagaimana pandangan Anda tentang  pengertian Jurnalistik?
                           14.   Sebutkan  sepuluh  panggilan  untuk  orang  yang  bertugas  sebagai
                                Jurnalis di media massa!
                           15.   Sikap,  pikiran,  tingkat  laku  apa  yang  harus  dilakukan  wartawan
                                dalam menjalankan tugas Jurnalistiknya?
                           16.   Apa yang Anda ketahui tentang Kode Etik Jurnalistik?
                           17.   Mengapa wartawan Indonesia harus memiliki Kode Etik?
                           18.   Bedakah Kode  Etik Jurnalistik Surat Kabar dan Jurnalistik Televisi
                                dan Radio?
                           19.   Sebutkan  sepuluh  Kode  Etik  Jurnalistik  yang  Anda  ketahui  dan
                                pahami? Berikan penjelasan!
                           20.   Bagaimanakah  secara  umum  susbstansi  dari  Undang-Undang  No.
                                40 Tahun 1999 tentang Pers?







                                                       147
   144   145   146   147   148   149   150   151   152   153   154