Page 101 - E-MODUL KIMIA PANGAN DAN GIZI 2024
P. 101

BAB 3 ANALISIS KOMPONEN




                                                   ZAT GIZI








                          Studi Kasus









                         Ikan seluang memiliki potensi besar untuk dikembangkan
                         sebagai  produk  pangan  yang  bernilai  jual  tinggi,  salah

                         satunya dalam bentuk olahan ikan seluang krispi. Produk

                         ini  tidak  hanya  menawarkan  cita  rasa  yang  khas  tetapi
                         juga  dapat  menarik  minat  konsumen  yang  mencari

                         makanan  ringan  yang  lezat.  Dengan  pemrosesan  yang
                         tepat, ikan seluang krispi dapat menjadi oleh-oleh khas

                         yang  diminati  di  pasar  lokal  dan  meningkatkan  nilai

                         ekonomi bagi para produsen.

















































     89
   96   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106