Page 77 - E-MODUL MATEMATIKA TRIGONOMETRI_Classical
P. 77
E-Modul Matematika Aturan Sinus dan Cosinus
EVALUASI 3
Kerjakan soal dibawah ini !
1. Nyatakan rumus luas tiap segitiga dibawah ini, jika diketahui panjang dua buah sisi dan
besar sudut yang diapit dua sisi tersebut!
M
I
o
h
n
g
G H
N m O i
Gambar a Gambar b
2. Hitunglah luas segitiga ABC berikut jka diketahui:
a) b = 8 cm, c = 10 cm dan ∠A= 45°
b) a = 5 cm, b = 7 cm dan ∠C= 60°
3. Hitunglah luas segitiga ABC berikut jika diketahui:
a) ∠B= 45°, ∠C= 75° dan a = 8 cm
b) ∠A= 40°, ∠C= 80° dan b= 10 cm
4. Hitunglah luas segitiga ABC berikut jka diketahui:
a) a = 8 cm, b = 10 cm dan c = 12 cm
b) a = 5 cm, b = 6 cm dan c = 7 cm
5. Suatu karpet berbentuk segi duabelas beraturan. Setelah diukur, didapat jari-jari
2
lingkaran luarnya 6 meter. Jika harga karpet adalah Rp. 10.000/m , maka tentukan harga
keseluruhan karpet tersebut !
Setelah kamu mempelajari kegiatan pembelajaran 3, coba kerjakan evaluasi 3 diatas untuk mengukur
tingkat pemahamanmu! Penghitungan skor = Skor Total × 2
Jika kamu mendapat skor > 75, selamat kamu dapat melanjutkan kegiatan pembelajaran selanjutnya.
Jika belum, coba kalian refleksikan dan pelajari kembali materi yang belum kalian pahami. Jika
kesulitan kamu dapat berdiskusi dengan temanmu atau bertanya langsung dengan gurumu.