Page 12 - 1_Kalkun_Produksi Aneka Ternak Unggas
P. 12

Fakultas Peternakan
         Universitas Padjadjaran


         PERBEDAAN KALKUN


         JANTAN DAN BETINA




























      Sebaliknya, bila kaki anakan tidak menekuk maka berjenis

      kelamin betina
          Memperhatikan Bulu
      Pada saat kalkun berusia 3-4 minggu, ketika kalkun dijemur

      antara jam 07.00-10.30 pagi. Anak kalkun berjenis kelamin
      jantan akan memegarkan bulunya seperti jantan dewasa.
           Suara
      Pada  anak  kalkun  jantan  akan  mengeluarkan  suara  yang
      terdengar  lebih  berat  dan  agak  keras.  Sedangkan  pada

      anak kalkun betina, suaranya agak nyaring dan pelan.







      PRODUKSI ANEKA TERNAK UNGGAS 2024                             08
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17