Page 15 - E-Modul Koloid
P. 15

c) Reaksi Redoks

                             Merupakan  reaksi  kimia  yang  diikuti  dengan  perubahan

                             bilangan oksidasi.

                             Contoh: Pembuatan sol belerang





                      2) Fisika

                          a) Penggantian Pelarut

                             - Pembuatan sol belerang

                             - Pembuatan gel kalsium asetat

                             - Pembuatan sol damar
                          b) Pengembunan Uap

                             - Pembuatan sol raksa (Hg)



                               Penerapan                B. Uraian Materi
                    6.
                                  Koloid



                   a. Sabun dan Detergen

                       Sabun  dan  detergen  tersusun  atas  bagian  kepala  (polar)

                       yang bersifat liofil (hidrofil) dan bagian ekor (nonpolar) yang
                       bersifat liofob (hidrofob).


                   b. Pengolahan Air Bersih
                       Secara garis besar, pengolahan air secara sederhana dapat

                       dilakukan  melalui  beberapa  tahapan,  yaitu:  pengendapan,

                       penyaringan, koagulasi, dan penambahan disinfektan.

                   c. Pemurnian gula

                       Gula  tebu  yang  masih  berwarna  dilarutkan  dengan  air

                       panas,  kemudian  dialirkan  melewati  sistem  koloid,  yaitu

                       tanah diatom atau karbon.
                                                                                                              8




                     MODUL KOLOID

             BERPENDEKATAN ETNO-CRT
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20