Page 25 - TEKPEM BIOTEKNOLOGI
P. 25

18





                                                   dan daging berkualitas tinggi, ikan yang cepat tumbuh

                                                   dan mengandung vitamin tertentu, serta kemungkinan
                                                   aplikasi lainnya (Nkuna et al., 2022).























                                          Gambar  8. Contoh-contoh hewan transgenik

                                                  Sumber: www.guruipa.com


                                               3.  Teknik yang digunakan dalam bioteknologi modern

                                                   Dalam  bioteknologi  konvensional,  prosesnya  sering
                                                   melibatkan  fermentasi  untuk  menghasilkan  produk,

                                                   sedangkan  bioteknologi  modern  menerapkan  teknik
                                                   rekayasa genetika seperti DNA rekombinan. Teknik ini

                                                   memodifikasi susunan DNA suatu organisme dengan
                                                   menyisipkan gen asing untuk menghasilkan sifat baru

                                                   yang tidak dimiliki sebelumnya, yang dikenal sebagai

                                                   organisme transgenik.
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30