Page 76 - Panduan Kerja Kepala Sekolah
P. 76
c) Tahap pemberian nilai Lembar pernyataan kompetensi, dan cara menilai PK Guru Kelas/Mata
Pada tahap ini penilai menetapkan nilai untuk setiap kompetensi Pelajaran.
dengan skala nilai 1, 2, 3, atau 4. Sebelum pemberian nilai No Kompetensi Cara Menilai
tersebut, penilai terlebih dahulu memberikan skor 0, 1, atau 2 Pedagogik
pada masing-masing indikator untuk setiap kompetensi. 1. Menguasai karakteristik peserta didik. Pengamatan dan Pemantauan
Pemberian skor ini harus didasarkan kepada catatan hasil 2. Menguasai teori belajar dan prinsip-prinsip Pengamatan
pembelajaran yang mendidik.
pengamatan dan pemantauan serta bukti-bukti berupa dokumen
3. Pengembangan kurikulum. Pengamatan
lain yang dikumpulkan selama proses PKG. Pemberian nilai untuk 4. Kegiatan pembelajaran yang mendidik. Pengamatan
setiap kompetensi dilakukan dengan tahapan sebagai berikut : 5. Pengembangan potensi anak didik. Pengamatan dan Pemantauan
(1) melakukan pengamatan dan pemantauan; 6. Komunikasi dengan peserta didik. Pengamatan
(2) mencatat semua data dan informasi hasil pengamatan dan 7. Penilaian dan evaluasi. Pengamatan
pemantauan; dan Kepribadian
(3) Pemberian skor 0, 1, atau 2 untuk masing-masing indikator 8. Bertindak sesuai dengan norma agama, hukum, Pengamatan dan Pemantauan
sosial, dan kebudayaan nasional.
setiap kompetensi. Pemberian skor ini dilakukan dengan cara 9. Menunjukkan pribadi yang dewasa dan teladan. Pengamatan dan Pemantauan
membandingkan rangkuman catatan hasil pengamatan dan 10. Etos kerja, tanggung jawab yang tinggi, rasa bangga Pengamatan dan Pemantauan
pemantauan di lembar format laporan dan evaluasi per menjadi guru.
Sosial
kompetensi dengan indikator kinerja masing-masing
11. Bersikap inklusif, bertindak obyektif, serta tidak Pengamatan dan Pemantauan
kompetensi. Aturan pemberian skor untuk setiap indikator diskriminatif.
adalah: 12. Komunikasi dengan sesama guru, tenaga Pengamatan
kependidikan, orang tua, peserta didik, dan
skor 0 menyatakan indikator tidak dilaksanakan, atau masyarakat.
tidak menunjukkan bukti, Profesional
skor 1 menyatakan indikator dilaksanakan sebagian, atau 13. Penguasaan materi, struktur, konsep, dan pola pikir Pengamatan
keilmuan yang mendukung mata pelajaran yang
ada bukti tetapi tidak lengkap diampu.
skor 2 menyatakan indikator dilaksanakan sepenuhnya, 14. Mengembangkan keprofesionalan melalui tindakan Pengamatan
yang reflektif.
atau ada bukti yang lengkap.
Keterangan:
Pengamatan adalah kegiatan untuk menilai kinerja guru melalui
diskusi sebelum pengamatan, pengamatan selama pelaksanaan
proses pembelajaran, dan diskusi setelah pengamatan.
Pemantauan adalah kegiatan untuk menilai kinerja guru melalui
pemeriksaan dokumen, wawancara dengan guru yang dinilai,
dan/atau wawancara dengan warga sekolah.
65