Page 9 - PEMBINAAN ASPIRAN
P. 9

Formator Nasional



                   Dengan segala kewaspadaan, segala kerajinan dan segenap batin
                   Dan kehangatan hati ia menuruti ajaran dan mengikuti jejak Tuhan Kita Yesus Kristus secara
                   sempurna
                   Dalam renungan terus menerus ia mengingat-ingat sabda-sabda-Nya
                   Dan dalam permenungan yang tajam ia memikirkan lagi karya-karya-Nya
                   Terutama kedinaan penjelmaan-Nya
                   Dan cinta kasih dalam sengsara-Nya memenuhi ingatannya begitu rupa sehingga ia tidak
                   mau memikirkan sesuatu lainnya.

               6.  SHARING
                          Apakah saudara/saudari merasa bahwa OFS dapat menjadi “wadah” perkembangan
                          iman? Jelaskan.
                          Berapa sering saudara/saudari membaca Kitab Suci dalam 1 (satu) minggu? Keseulitan
                          apa yang saudara/saudari jumpai dan bagaimana jalan keluarnya menurut anda?
                          Dapatkah saudara/saudari menjelaskan perbedaan dan persamaan pertobatan Saulus
                          dengan saudara/saudari sendiri?
                          Setelah  memperlajari  sedikit  tentang OFS, apakah saudara/saudari menyakini akan
                          menjadi lebih baik dalam keimanan saudara/saudari?
                          Kesulitan apa yang tekah saudara/saudari rasakan setelah mengikut pertemuan ini?
                          Jelaskan!
                          Andaikata  saudara/saudari  menjumpai  kesulitan  untuk  datang  ke  pertemuan  ini,
                          apakah saudara/saudari akan berpamitan, atau mundur tanpa berita?


























































                                                             8
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14