Page 9 - Modul larutan
P. 9

Contoh Soal 1

                                  Menghitung Komposisi Larutan Persen Berat Bata tahan api dibuat

                                  melalui pembakaran campuran 250 g Al2O3, 300 g MgO, 2.000 g
                                  SiO2, dan 150 g C. Berapa persen berat MgO dalam campuran bata
             Berlatih 3           tersebut?

                                  Jawab:
        Dengan menguji
                                  Berat total campuran = 250 + 300 + 2.000 + 150 = 2.700 g
        elektrolit, elektroda
                                  Maka persen berat MgO dalam campuran adalah sebagai berikut.
        dimasukkan kedalam
                                  Persen Berat MgO dalam campuran adalah :
        asam klorida. Ternyata
                                                      300   
        lampu menyala, hal ini                                × 100%  = 11,11%
                                                     2700   
        disebabkan oleh….

                                     Contoh Soal
                                  Menghitung Komposisi Larutan Persen Volume
                                  Di  dalam  kemasan  botol  minuman  tertera  5%  alkohol.  Berapa
                                  volume alkohol yang terdapat dalam 250 mL minuman tersebut?
                                  Jawab:

                                  Volume alkohol dalam 250 mL dengan kadar alkohol 5% adalah
                                  Nsebagai berikut.

                                                       5
                                                           × 250       = 12,5     
                                                      100


                                    Contoh Soal
                                  Air dari PDAM mengandung kaporit dengan kadar sangat sedikit,
                                  berfungsi  sebagai  desinfektan.  Jika  dalam  10  liter  air  PDAM
                                  ditemukan kaporit sebanyak 30 mg, berapa kadar kaporit dalam air
                                  itu?

                                  Jawab:

                                  Oleh karena kedua komponen larutan berbeda satuan (air dalam
                                  liter, kaporit dalam gram) maka perlu dilakukan penyamaan satuan
                                  lebih dulu.

                                  Besaran  yang  menghubungkan  massa  dan  volume  adalah  berat

                                  jenis. Massa jenis air adalah 1 g/mL.
                                  Berat air = berat jenis × volume air




                                                                         Larutan Elektrolit Dan Nonelektrolit | 8
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14