Page 38 - E-Modul
P. 38

(2)  Guide

                       Setiap laci terdiri atas 10 guide. Jika ada 10 laci, maka dibutuhkan 100 guide. Laci yang
                       kodenya 00-09 memiliki 10 guide yang berkode sebagai berikut.

                       Guide 1 kodenya 00

                       Guide 2 kodenya 01
                       Guide 3 kodenya 02

                       Guide 4 kodenya 03
                       Guide 5 kodenya 04

                       Guide 6 kodenya 05

                       Guide 7 kodenya 06
                       Guide 8 kodenya 07

                       Guide 9 kodenya 08                     Gambar 16 Sistem Nomor Terminal Digit
                                                               Sumber : wulandaria68.blogspot.com
                       Guide 10 kodenya 09


                      (3)  Hanging Folder

                            Dibelakang belakang guide terdapat 10 hanging folder. Jika ada 100 guide berarti
                            dibutuhkan 1.000 hanging folder. Guide yang berkode 00, terdapat hanging folder

                            yang berkode sebagai berikut.

                            Hanging folder 1 kodenya 00/0         Hanging folder 6 kodenya 00/5
                            Hanging folder 2 kodenya 00/1         Hanging folder 7 kodenya 00/6

                            Hanging folder 3 kodenya 00/2         Hanging folder 8 kodenya 00/7
                            Hanging folder 4 kodenya 00/3         Hanging folder 9 kodenya 00/8

                            Hanging folder 5 kodenya 00/4         Hanging folder 10 kodenya 00/9

                      (4)  Kartu Indeks
                            Setiap surat yang disimpan akan dibuatkan kartu indeks nya.

                      (5)  Buku Arsip
                            Buku arsip adalah buku yang digunakan untuk mencatat surat surat yang akan

                            disimpan sebagai berikut. Di bawah ini merupakan contoh dari buku arsip.

                       No.    Tanggal Arsip        Judul          No. surat       Hal surat       Ket.
                       0000    3 Januari 2020    Bima Setya           -         Lamaran Kerja       -
                       0001    4 Januari 2020   Adistya Maharani   4/M/I/20       Cuti Sakit        -
                       0002   11 Februari 2020   PT Cempaka       15/C/II/20       Tagihan          -





                                                                                                        28

         E-Modul Mata Pelajaran Administrasi Umum Kelas X
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43