Page 41 - E-Modul
P. 41

organisasi atau kantor. Sistem ini sebetulnya sangat sederhana dan mudah, tetapi

                         sistem ini seringkali menggunakan alat bantu lain (kartu indeks) untuk menemukan
                         arsip yang dicari.

                          •  Menurut    The    Liang   Gie    :

                            Penggolongan     menurut     waktu
                            adalah penyimpanan arsip menurut

                            urutan-urutan tanggal yang terterah
                            pada setiap warkat.

                          •  Menurut Anhar : Sistem Kronologis
                                                                      Gambar 7.17 Penyimpan arsip sistem tanggal
                            adalah suatu system kearsipan dengan         Sumber : dpk.lomboktimurkab.go.id
                            menyimpan  surat  atau  dokumen

                            berdasarkan hari, bulan, atau tahun. Tanggal yang dijadikan kode surat tanggal

                            pembuatan surat atau tanggal pembuatan surat atau tanggal penerimaan surat.
                                  Dalam menyimpan arsip menggunakan sistem tanggal, terdapat beberapak

                           kelebihan dan kekurangannya, antara lain :
                           Kelebihan penyimpanan arsip sistem tanggal

                           a.  Sistemnya sederhana karena urutan tanggal sudah jelas dan pasti.
                           b.  Cocok digunakan untuk arsip yang berkaitan dengan bidang keuangan.

                           c.  Mudah untuk diterapkan.

                           Kekurangan penyimpanan arsip sistem tanggal
                           a.  Orang cenderung tidak mudah mengingat tanggal dibandingkan dengan nama

                              dan masalah sehingga dapat menyulitkan dalam pencarian arsip.
                           b.  Kurang cocok diterapkan diperusahaan besar yang volume suratnya banyak.


                    b.   Daftar Klasifikasi Tanggal

                                   Dalam  sistem  tanggal,  pembuatan  daftar  klasifikasi  tidak  diperlukan

                           karena sistem tanggal sangat sederhana, yaitu hanya terdiri atas 3 (tiga) bagian,
                           yaitu tahun, bulan, dan tanggal. Berikut ini merupakan susunan daftar klasifikasi

                           sistem tanggal, yaitu :








                                                                                                        31

         E-Modul Mata Pelajaran Administrasi Umum Kelas X
   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46