Page 72 - Proker Kelola Kinerja Guru dan KS
P. 72
didik yang lain ragu
buat menjawab
Guru memfasilitasi Guru memotivasi Guru hanya duduk Guru memotivasi
terjadinya diskusi peserta didik untuk di depan dan peserta didik,
kelompok yang menyampaikan membiarkan V mengajukan
interaktif, kritis dan pendapat secara kelompok pertanyaan yang
inklusif terbuka berdiskusi sendiri memicu terjadinya
diskusi kelompok,
Guru mengajukan Guru membiarkan berkeliling kelas
pertanyaan yang peserta didik untuk memberikan
memicu terjadinya membentuk V bimbingan dalam
diskusi kelompok kelompok sendiri diskusi kelompok.
sesuka hatinya
Guru berkeliling kelas Guru mengabaikan
untuk memberikan atau melarang
bimbingan pada perbedaan V
kelompok dalam pendapat
berdiskusi
Rekomendasi: Analisis hasil asesmen formatif sebagai dasar pemetaan ulang kompetensi murid pada pembelajaran
berikutnya.
Lembar Catatan Percakapan Pasca Observasi Kelas
Nama Guru Ely Azizah Yuliani, M.Pd
NO. PERTANYAAN CATATAN PENGAMAT
A Catatan Refleksi Guru
1 Bagaimana kesan Ibu/Bapak setelah menyajikan lingkup Kesan saya pembelajaran berjalan sesuai rencana, respon,
materi tadi? Apakah sudah sesuai dengan yang Ibu/Bapak dan aktivitas murid baik.
rencanakan?
2 Coba Saudara ceritakan hal-hal yang dirasa telah memuaskan Dibagian awal s.d. pertengahan pembelajaran berjalan baik,
dan hal-hal yang kurang memuaskan dalam pembelajaran namun diakhir pembelajaran dirasa kurang baik karena
tadi! khawatir waktunya tidak cukup sehingga ditahap penutup
kurang maksimal.
B Topik percakapan dan catatan
3 Bagaimana perasaan Ibu/Bapak saat mengajar di kelas tadi? Perasaan saya diawal s.d. pertengahan pembelajaran cukup
nyaman, namun diakhir sedikit khawatir karena merasa waktu
tidak cukup.
4 Mana yang sudah berjalan baik dengan media yang Ibu/Bapak Tahapkan penerapan model diskcovery learning berjalan baik
gunakan? dengan bantuan LKPD dan media presentasi.
5 Seberapa efektif metode mengajar Ibu/Bapak untuk LKP yang disusun efektif memandu murid dalam berdiskusi
merangsang peserta didik aktif belajar atau berpartisipasi? dan mengikuti alur pembelajaran discovery learning.
6 Bagaimanakah alternatif untuk mengatasi kesulitan itu? Alternatif untuk mengajatasi kesulitan: (a) disiapkan model
organ ginjal, (b) saat murid presentasi diperlukan lembar
presentasi yang disajikan per bagian sehingga lebih jelas.
7 Jika saya memberi score 1 s.d. 10, 1 mewakili masih jauh dari berada pada posisi 8,75
tujuan dan 10 sudah sesuai tujuan, di manakah posisi
Ibu/Bapak saat mengajar tadi?
66
Program Pengelolaan Kinerja dan Supervisi GTK Edi Supriyanto, M.Pd.