Page 73 - Proker Kelola Kinerja Guru dan KS
P. 73
8 Bagian mana Ibu/Bapak merasa kurang maksimal saat Pada bagian 2 tahap akhir pendekatan discovery learning
mengajar tadi? Mengapa? atau tahap penutup pembelajaran, karena khawatir waktu
yang tersedia tidak mencukupi.
9 Apa saja dalam proses tadi yang menurut Ibu/Bapak perlu Yang perlu diperbaiki: (a) penarikan simpulan, (b) analisis
diperbaiki? hasil asesmen, (c) refleksi pembelajaran
C Rencana Tindak Lanjut
10 Dari beberapa hal yang masih perlu perbaikkan tadi, manakah Ketiga hal tersebut akan menjadi prioritas perbaikkan untuk
satu hal yang ingin menjadi prioritas perbaikkannya? pertemuan berikutnya.
11 Seperti apakah langkah-Langkah perbaikkannya? Membawa obyek model ginjal.
12 Ka an erbaikkan tersebut akan dilakukan? Selasa, 5 Maret 2024
13 Apa saja yang perlu dipersiapkan? Yang perlu dipersiapkan: (a) model ginjal, (b) hasil analisis
nilai asesmen formatif
Formulir C: Tindak Lanjut Observasi Kinerja Guru
Nama Guru Ely Azizah Yuliani, M.Pd
Nama Kepala Sekolah Edi Supriyanto, S.Pd., M.Pd. Hari/Tanggal Selasa, 20 Februari 2024
Periode Juli s.d. Desember 2024
Tempat SMAN CMBBS Waktu 10.50 s.d. 12.10
Guru dan Kepala Sekolah menyepakati target perilaku yang akan diobservasi dan upaya belajar
untuk menampilkan perilaku itu secara efektif
Tujuan
Guru dan Kepala Sekolah menyepakati jadwal observasi kinerja beserta kelengkapan yang
dibutuhkan dalam melakukan observasi kinerja Guru
Kebutuhan
Refleksi Guru Kategori Tujuan Tindak Lanjut Upaya Tindak Lanjut Kapan Dukungan
(Apa/Siapa?)
Tujuan Fokus pada perbaikkan Menganalisis hasil asesmen Selasa, 5 Alat peraga
pembelajaran pembelajaran pada formatif, Lebih kontrol waktu, Maret berupa model
sudah tercapai, Pilihan langkah terakhir model mereview pembelajaran, 2024 ginjal, video, atau
namun dirasa Belajar discovery learning dan refleksi, dan menyimpulkan PPt
pada dua di PMM tahap penutup pembelajaran bersama murid.
langkah terakhir pembelajaran.
penerapan
model
pembelajaran
discovery
learning dirasa Pilihan
belum Lain
maksimum
karena kendala
waktu.
Pembelajaran dengan menerapkan model discovery learning berjalan sangat aktif dan
Catatan Kepala Sekolah
sesuai langkah-langkah pembelajaran, namun perlu penguatan ditahap penutup.
Pertanyaan Respon Catatan
67
Program Pengelolaan Kinerja dan Supervisi GTK Edi Supriyanto, M.Pd.