Page 50 - Profil PMKS Update 2014_Neat
P. 50

Profil Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial 2012


               2.4  Metode Analisis


                     Metode  analisis  yang  digunakan  dalam  kajian  ini  adalah  analisis  deskriptif
               dengan penyajian data dalam bentuk tabel ulasan sederhana dan visualisasi berupa

               gambar/grafik  untuk  memudahkan  pembaca  dalam  memahaminya.  Analisis  yang
               disajikan  disertai  dengan  analisis  tren  dalam  upaya  memperoleh  gambaran

               perkembangan PMKS selama beberapa periode waktu. Selain itu disertakan juga
               analisis  diferensial  untuk  melihat  perbedaan  pola  serta  gambaran  antar  daerah
               perkotaan dan perdesaan serta antar wilayah provinsi.  Pada bagian akhir publikasi

               ini dilengkapi dengan tabel lampiran untuk melihat data pada tingkat provinsi.




























































                                                                                                                                               Met
                                                                                                                                                  odologi
                                                                                      Metodologi
               | 22                                                                                                                 Met odologi  Metodologi

                                                                                      Metodologi
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55