Page 4 - DAMARA APLIKOM FLIP
P. 4

Jurnal Pendidikan Teknologi Pertanian Volume 5 April Suplemen (2019) : S189 – S200         S191




                  jeruk,  vitamin  B  423  mg  per  100  gram   Hasanuddin  Makassar  pada  bulan  Mei
                  bahan, kalsium empat kali lebih banyak dari   sampai Oktober 2018.
                  pada susu (tanpa laktosa) sebesar 440 mg,
                  kalium  259  mg  tiga  kali  lebih  banyak  di   ALAT DAN BAHAN
                  banding pisang, besi 0.7 mg dua puluh lima           Peralatan  yang  digunakan  dalam
                  kali  lebih  banyak  dibanding  bayam  dan    penelitian ini yaitu blender daging, kompor,
                  protein  2711.8  mg  dua  kali  lebih  banyak   pisau,  baskom,  sendok,  sarung  tangan,
                  dibanding yoghurt yang mudah dicerna dan      talenan,  panci  perebusan  dan  pengukus,
                  diasimilasikan   oleh   tubuh   manusia.      irus, timbangan digital. Alat pengujian yaitu
                  (Krisnadi,  2013).  Berdasarkan  masalah      cawan,  oven,  desikator,  bunsen,  labu
                  diatas,  maka  dianggap  perlu  untuk         kjeldahl  100  ml,  labu  ukur  100  ml,  pipet,
                  melakukan  penelitian  tentang  analisis      soxhlet,    spektrofotometri,    corong,
                  kandungan  gizi  dan  uji  organoleptik  pada   erlenmeyer  dan  kuvet.  Bahan  yang
                  bakso  tempe  dengan  penambahan  daun        digunakan dalam penelitian ini yaitu tempe,
                  kelor (Moringa oleifera), untuk memperoleh    daun  kelor  segar,  tepung  tapioka,  garam,
                  produk pangan yang bernilai gizi tinggi dan   telur,  air  es,  merica,  bawang  putih,
                  menambah  variasi  jenis  bakso  yang  telah   sedangkan bahan pengujian yaitu n-heksan
                  ada.                                          97%,  HNO₃,  HClO₄,  HCl,  H₂SO₄  0,02  N,

                                                                NaOH 30%.
                  TUJUAN PENELITIAN
                         Tujuan  yang  ingin  dicapai  dalam    PROSEDUR PENELITIAN
                  penelitian  ini  adalah  untuk  mengetahui           Prosedur penelitian dilakukan dalam
                  pengaruh penambahan daun kelor terhadap       dua tahap yaitu tahap persiapan dan tahap
                  kadar  gizi  dan  daya  terima  pada  bakso   pelaksanaan.  Tahapan  persiapan  terdiri
                  tempe.                                        atas persiapan bahan yaitu pemilihan bahan

                                                                yang berkualitas dan penimbangan seluruh
                  METODE PENELITIAN
                                                                bahan  yang  digunakan  pada  penelitian  ini.
                  Jenis Penelitian                              sedangkan tahapan pelaksanaan terdiri atas
                         Penelitian  ini  merupakan  penelitian   proses pembuatan bakso tempe.
                  eksperimen  dengan  rancangan  acak           Tahapan Persiapan
                  lengkap  (RAL)  dengan  memformulasikan              Tahap  persiapan  yang  dilakukan
                  daun  kelor  kedalam  tiga    perlakuan  yang   meliputi  persiapan  seluruh  alat  dan  bahan
                  dilakukan sebanyak 3 kali ulangan.
                                                                yang  akan  digunakan  pada  pembuatan
                  Waktu dan Tempat Penelitian                   bakso  tempe  dengan  penambahan  daun
                                                                kelor.  Persiapan  bahan  yaitu  pemilihan
                         Penelitian  ini  dilaksanakan  di
                  Laboratorium    Pendidikan    Teknologi       bahan  yang  berkualitas  dan  penimbangan
                  Pertanian  Fakultas  Teknik  Universitas      seluruh  bahan  yang  digunakan  pada
                  Negeri  Makassar.  Analisis  proksimat        penelitian ini.
                  dilaksanakan  di  Laboratorium  Peternakan
                  Jurusan      Peternakan      Universitas





                                                                                      p-ISSN : 2476-8995
                                                                                      e-ISSN : 2614-7858
   1   2   3   4   5   6   7   8   9