Page 94 - Buku 5 Biografi Khulafa Rasyidun
P. 94

Terbunuhnya Ali Radhiyallahu ‘anhu


            Sehari  atau  dua  hari  sebelum  kematiannya,  Ali  radhiyallahu
            „anhu  melihat Abdurrahman bin Muljam,  yang nantinya akan
            membunuhnya.

            Ali  menegurnya  dengan  berkata,  "Apa  yang  menghalangimu,
            wahai  orang  yang  paling  celaka,  dari  membaiatku?  Demi
            Allah, darah akan mengalir dari kepala atau janggutku."

            Abdurrahman  bin  Muljam  heran,  bagaimana  Ali  mengetahui
            kalau  ia  akan  membunuhnya,  padahal  ia  tidak  memberitahu
            siapa pun tentang niatnya untuk membunuh Ali.

            Beberapa orang mengingatkan Ali:
                                                           ِ
                                                                  َّ
                                            «   تيم     كَّ ِ   نإف  ،يلع    اي      وللا  ِ  »   َّ تا   ق
                                               ْٕ
                                                   َ َ
                                                                 َ َ َ
                                                          ُْ
                                             ٌ َ
            "Bertakwalah  kepada  Allah,  wahai  Ali,  karena  engkau  akan
            mati,"
            Ali radhiyallahu „anhu menjawab:
                                                   َّ
                                                 « ُ   وللا     ءاش  ح َ  ِ     نإ     ٌ لوتقم    لب   ح َ »
                                                                  ُح
                                                                    َ
                                                      َ
            "Bahkan saya akan dibunuh, jika Allah menghendaki."
            Tidak  berselang  lama,  Ali  keluar  untuk  melaksanakan  shalat
            subuh,  Abdurrahman  bin  Muljam  menikamnya  hingga  beliau
            gugur sebagai seorang syahid. Islam kehilangan salah satu dari
            sepuluh orang yang dijanjikan surga. Ruhnya pun naik kepada
            Allah  untuk  bertemu  dengan  saudaranya  dan  anak  pamannya
            Rasulullah  shallallahu  „alaihi  wa  sallam,  setelah  ia  berjihad
            dengan  jihadnya  para  pahlawan    dan  mati  sebagai  seorang
            syahid radhiyallahu „anhu.




                                          83
   89   90   91   92   93   94   95   96   97