Page 52 - gunung lakon
P. 52

samping  Gunung  Lokon.  Kehadiran  ketiga  gunung  ini
            semakin menambah kemegahan Gunung Lokon.

                 Sebagai  penghuni  Gunung  Lokon  yang  baik  hati,
            Pinontoan  dan  Ambilingan  hanya  bisa  mengamati

            pekerjaan mereka dari jauh. Pinontoan dan Ambilingan
            tidak  mau  ikut  campur  dengan  pekerjaan  mereka

            walaupun  pekerjaan  mereka  tidak  maksimal.  Namun,
            Pinontoan  dan  Ambilingan  menyayangkan  banyak

            tanah  dari  Gunung  Lokon  yang  tercecer.  Sebenarnya
            kalau mereka melakukan dengan baik pasti tidak akan

            ada tanah yang jatuh tercecer. Selain itu, tanah yang
            terbuang  atau  tercecer  jika  dikumpulkan  sebetulnya

            dapat  menambah ketinggian Gunung Kalabat.
                 Posisi tanah Gunung Lokon lebih rendah daripada

            Gunung  Kalabat.  Akan  tetapi,  para  pekerja  sudah
            mulai  kelelahan  dan  semangat  mereka  sudah  mulai

            mengendur.  Oleh  karena  itu,  dalam  memindahkan
            tanah  dari  Gunung  Lokon  ke Gunung  Kalabat  mulai

            asal-asalan. Banyak tanah yang tercecer. Tanah yang
            tercecer   itu  membentuk  gugusan-gugusan  gunung.

            Gugusan-gugusan  gunung  itu  diberi  nama  Gunung
            Batu Angus dan Gunung Dua Sudara. Jika para pekerja

            dari  penghuni  Gunung  Kalabat  bekerja  dengan  baik,



                                        44
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57