Page 36 - KSP SMP NEGERI 4 SERIRIT
P. 36
- Menentukan sub elemen - Mengecek
yang sesuai dengan pemahaman
fasenya peserta didik
- Mengetahui mengenai isu
perkembangan peserta projek
didik di akhir projek
Manfaat - Memahami performa di - Membantu peserta - Memahami
Peserta didik awal projek didik memperbaiki performa di akhir
dan projek
mengembangkan - Memahami apakah
diri mereka sudah
- Membantu peserta memenuhi capaian
didik mendapatkan projek dan sejauh
hasil belajar yang mana sudah
lebih baik dalam mencapai fase
asesmen sumatif di perkembangan sub-
akhir elemen dari dimensi
- Mengoptimalkan Profil Pelajar
dampak projek Pancasila yang
disasar
6. Pengayaan dan Remedial
Pengayaan adalah kegiatan pembelajaran yang diberikan pada
peserta didik dengan capaian tinggi supaya mereka dapat
mengembangkan potensinya secara optimal.
Saat merancang kegiatan pengayaan, pendidik perlu
memperhatikan diferensiasi, contohnya lembar belajar/kegiatan yang
berbeda dengan kelas.
Remedial diberikan kepada peserta didik yang membutuhkan
bimbingan untuk memahami materi atau pembelajaran mengulang.
6. Lampiran
a. Lembar Kerja Peserta Didik
Lembar kerja peserta didik ini ditujukan untuk peserta didik (bukan
guru) dan dapat diperbanyak sesuai kebutuhan untuk diberikan kepada
peserta didik, termasuk murid nonreguler.
b. Bahan Bacaan Guru & Peserta Didik
Bahan bacaan guru dan peserta didik bisa digunakan sebagai pemantik
sebelum kegiatan dimulai atau untuk memperdalam pemahaman
materi pada saat atau akhir kegiatan pembelajaran.
c. Glosarium
36 Kurikulum Satuan Pendidikan SMPN 4 Seririt_2024-2025