Page 28 - Kelas XII. 4. Negara Maju dan Berkembang
P. 28
Program PKB melalui PKP berbasis Zonasi
Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan
Saudara akan melakukan aktivitas pembelajaran:
a. Saudara akan mengorganisir pembentukan kelompok berdasarkan
jumlah peserta didik yang memiliki laptop sehingga mudah untuk
menyelesaikan penyelesaian LKPD 5
b. Memanajemen kelompok untuk duduk sesuai kelompok dan
mempersiapkan buku, alat tulis, laptop untuk melakukan pembuatan
artikel sesuai Indikator Pencapaian Kompetensi;
c. Membimbing untuk mengarahkan peserta didik secara berkelompok
untuk mengamati video tentang Intekrasi Indonesia dalam bentuk
kerjasama dengan negara maju dan negara berkembang lainnya dalam
konteks pasar bebas;
Stimulation (Stimulus/Pemberian Rangsangan)
d. Saudara memandu jalannya diskusi dan curah pendapat (brainstorming)
saat pembelajaran tentang interaksi Indonesia dalam bentuk kerjasama
negara maju dan negara berkembang dalam konteks pasar bebas yang
dijalani selama ini dilaksanakan yang akan dikaitkan dengan stratagi
pembangunan Indonesia untuk menjadi negara maju;
e. Membagikan dan menjelaskan langkah untuk penyelesaian LKPD 5
kepada kelompok untuk aktivitas pembelajaran;
f. Melalui LKPD 5, kelompok, Saudara mengarahkan peserta didik untuk
bisa membandingkan bentuk kerjasama negara maju dan negara
berkembang dalam konteks pasar bebas serta strategi pembangunan
Indonesia menjadi negara maju;
Problem Statement (Pernyataan/Indentifikasi Masalah)
g. Saudara membimbing dan mengarahkan kelompok untuk melakukan
pengumpulan data dan informasi dari berbagai sumber bacaan buku dan
tautan sebagai referensi/sumber tentang membandingkan bentuk-bentuk
kerjasama Negara Maju dan Berkembangdalam konteks pasar bebas yang
dijalani Indonesia serta strategi pembangunan Indonesia menjadi negara
maju;
238

