Page 452 - 100 Cerita Rakyat Nusantara
P. 452

Towjatuwa dan istrinya lalu sepakat untuk menamai anak

            mereka Narrowa.
               Menurut Watuwe, kelak Narrowa akan menjadi pemburu
            yang andal.

               “Kelak anakmu akan menjadi pemburu andal. Namun ingat,
            jangan izinkan dia untuk membunuh dan memakan daging buaya.
            Aku sudah membantumu dan aku harap kau juga membantuku
            untuk menjaga keturunanku.”
               Towjatuwa setuju. Sejak saat itu, Towjatuwa dan

            keturunannya berjanji untuk tidak berburu buaya. Tidak hanya
            itu, mereka juga mengamankan buaya-buaya di Sungai Tami
            dari ancaman para pemburu.






































                                                                                       449
   447   448   449   450   451   452   453   454   455   456   457