Page 113 - 53 Metode Belajar dan Pembelajaran (Syifa Siti Mukrimah) (z-lib.org)_Neat
P. 113

1)  Siapkan sebuah pernyataan yang kontraversial
                      2)  Guru    menginformasikan      masalah      yang
                         kontroversial yang akan dibahas, kemudian siswa

                         mengembangkan  sebuah  pernyataan  yang
                         controversial  yang  berkaitan  dengan  materi
                         pelajaran.
                      3)  Membagi kelas ke dalam dua tim. Satu kelompok
                         yang “pro” dan kelompok lain yang “kontra”. setiap
                         kelompok  dibagi  lagi  menjadi  3-4  kelompok.
                         Memilih  salah  satu  anggota  sebagai  ketua/juru
                         bicara

                      4)  Memilih salah satu siswa sebagai moderator untuk
                         memimpin debat
                      5)  Mempersiapkan kursi untuk para juru bicara pada
                         kelompok  yang  pro  dan  kontra.  Siswa  yang  lain
                         duduk  di  belakang  juru  bicara.  Memulai  debat
                         dengan  para  juru  bicara  mempresentasikan

                         pandangan  mereka.  Proses  ini  disebut  argument
                         pembuka.
                      6)  Setelah  mendengar  argument  pembuka,  siswa
                         menghentikan  debat  dan  kembali  ke  kelompok
                         masing-masing  untuk  mempersiapkan  argument
                         mengkounter/melawan  argument  pembuka  dari
                         kelompok  lawan.  Setiap  kelompok  memilih  juru
                         bicara yang baru (lain) untuk bergantian.

                      7)  Melanjutkan  kembali  debat.  Juru  bicara  yang
                         saling  berhadapan  diminta  untuk  memberikan
                         counter  argument.  Ketika  debat  berlansung,




                  53 Metode Belajar Pembelajaran
                                                                            112
   108   109   110   111   112   113   114   115   116   117   118