Page 45 - Modul Elektronik Sistem Ekskresi Manusia
P. 45

UJI PENGAYAAN


       1.  Dengan menggunakan kode jawaban yang ada di sebelah kanan, pilihlah osmolaritas cairan yang

          sesuai dengan bagian yang ditunjuk !
          (1)   Capsule Bowman                           a.  Isotonik (300mOsm)

          (2)  Ujung Tubulus Proksimal                   b.  Hipotonik (00mOsm)

          (3)  Ujung lengkung Henle                      c.  Hipertonik (1200mOsm)

          (4)  Ujung duktus pengumpul                    d.  Mulai hipotonik hingga hipertonik (100-1200mOsm)

       2.  Dengan menggunakan data yang telah disediakan, tunjukkan laju filtrasi, reabsorpsi, dan ekskresi

          untuk zat hipotetis X.

          a.  Jika konsentrasi plasma zat X adalah 200 mg/100 ml dan GFR adalah 125 ml/menit, berapakah
              konsentrasi zat yang disaring?

          b.  Jika Tm untuk zat X adalah 200 mg/menit, berapa banyak zat yang akan diserap kembali pada

              konsentrasi plasma 200 mg/100 ml dan GFR 125 ml/menit?

          c.  Berapa banyak zat X akan diekskresikan?




          Jawaban :






































                                                                                                            40
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50