Page 27 - E-Modul Interaktif Marbelbi VIII
P. 27

f.  Tipografi

                   Tipografi  merupakan  seni  memilih  dan  menata  huruf  dengan  pengaturan
                   penyebarannya pada ruang yang tersedia. Tujuan tipografi untuk menciptakan kesan

                   khusus,  sehingga  menolong  pembaca  mendapatkan  kenyamanan  membaca

                   semaksimal mungkin.

                      Tipografi memiliki banyak jenis, di antaranya adalah 1) tipografi konvensional, 2)

                   tipografi  seperti  prosa,  3)  tipografi  zig-zag,  4)  sebagian  menjorok  ke  dalam,  5)
                   memakai  huruf  kecil,  6)  memakai  huruf  kapital  di  awal  larik,  7)  memakai  huruf

                   kapital lengkap dengan tanda baca, dan lain-lain.

                      Puisi  di  samping  adalah  contoh               hatiku angin
                   puisi karya Evi Idawati yang berjudul               mengembara
                                                                       mengalir
                   Hatiku     Angin     dengan     tipografi
                                                                       terhirup napasmu
                   menggunakan huruf kecil semua.

                          Untuk mengetahui puisi dengan                hatiku angin
                                                                       menyebar
                   tipografi  unik,  kamu  bisa  mencarinya
                                                                       kosong tak terlihat
                   di  internet.  Salah  satu  puisi  dengan           mencemari nadi

                   tipografi  unik  adalah  puisi  berjudul            meracun darah
                                                                       hingga kaku
                   “Tragedi  Winka  dan  Sihka”  karya
                                                                       bagai patung diriku
                   Sutardji Calzoum Bachri.



                                     Simaklak video materi “Unsur Fisik Puisi ini dengan saksama.
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32