Page 331 - BUKU NATIONAL INTEREST DAN AGENDA PEMBANGUNAN EDISI KE-2
P. 331

KIPRAH TAHUN KEDUA WAKIL KETUA DPR/KORINBANG DR. (H.C.) RACHMAT GOBEL

                    kerja  yang  produktif  secara menyeluruh  dan  pekerjaan  yang  layak  bagi
                    semua. Inilah inti dari perekonomian yang inklusif.
                       Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia, terdiri dari  17.499
                    pulau. Luas Indonesia mencapai 7,81 juta km2, dimana 2,01 juta km2 berupa
                    daratan dan 3,25 juta km2  berupa lautan serta 2,55 juta km2 adalah wilayah
                    Zona Ekonomi Eksklusif.
                       Penduduk  Indonesia  sangat  beragam,  terdiri  dari  1.340 suku  bangsa
                    dengan jumlah berdasarkan sensus terakhir 270,20 juta jiwa. Sebagian besar
                    yaitu 70,72% berada dalam usia produktif sehingga Indonesia sedang berada
                    dalam surplus demografi.  Indonesia juga mempunyai potensi sumber daya
                    alam yang besar, termasuk keragaman hayati (biodiversity) yang luas dan
                    merupakan rangking ke 2 dunia.
                       Dengan    berbagai   potensi   tersebut,
                    berbagai   lembaga     internasional   dan
                    multilateral    memproyeksikan,      pada
                    2030       mendatang        perekonomian
                    berpotensi menjadi  5  besar dunia.  OCED                  Indonesia
                    memproyeksikan dengan GDP  Indonesia                  menargetkan,
                    pada 2030 bisa mencapai US$ 5,1 triliun.         pada 2030 tingkat
                       Bagi  Indonesia,  berbagai potensi itu
                    merupakan  modal  utama  untuk  mencapai           kemiskinan bisa
                    tujuan  SDGs  dan  juga  dalam  berkontribusi   diturunkan menjadi
                    untuk tataran regional  dan global. Dalam            4-4,5% dengan
                    hal ini, parlemen Indonesia akan terus          angka kemiskinan
                    mendorong kerjasama  dengan  negara-                    ekstrem 0%.
                    negara lain untuk  bisa  secara saling bantu
                    mewujudkan tujuan SDGs.
                       Terkait struktur ekonomi, lebih dari 60%
                    dari GDP Indonesia berasal dari Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM)
                    atau dikenal dengan istilah Small Medium Entreprise (SME’s) yang jumlahnya
                    mencapai sekitar 64 juta unit. Mereka terutama bergerak di sektor agriculture,
                    perdagangan, makanan, manufaktur.
                       Dari sisi penyerapan tenaga kerja, secara keseluruhan sektor agriculture
                    memberi  kontribusi  terbesar 29,76%, kemudian  perdagangan 19,23%,
                    manufaktur 13,61%.
                       Oleh karena itu, sektor agriculture bersama SMEs memainkan peranan
                    penting dan  menjadi  leading  sector  bagi  Indonesia dalam  mencapai
                    tujuan  SDGs.  Banyak  hal  yang  bisa  dicapai  melalui  pengembangan  sektor




                                                       313
   326   327   328   329   330   331   332   333   334   335   336