Page 57 - Stabilitas Edisi 208 Tahun 2024
P. 57
ndustri asuransi tampaknya akan
mendapat dorongan besar yang bisa
mendongkrak kinerjanya sekaligus
Imemperbesar perannya di sektor
keuangan Tanah Air. Adalah rencana
otoritas yang ingin menerapkan program
perlindungan wajib yang harus dimiliki
oleh para pemilik kendaraan.
Setelah Undang-Undang Nomor 4
Tahun 2023 tentang Pengembangan dan
Penguatan Sektor Keuangan (UU P2SK)
diluncurkan memang banyak sekali
langkah baru dari otoritas keuangan.
Salah satunya yang kini siap dijalankan
adalah penerapan aturan wajib asuransi
third party liability (TPL) untuk semua
kendaraan bermotor mulai Januari
2025. Nantinya asuransi bagi kendaraan
bermotor akan bersifat wajib, tidak lagi
sukarela seperti sekarang.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) tengah
mempersiapkan penerapan itu sejak Asuransi TPL pada dasarnya sudah tersedia
sekarang dengan menantikan terbitnya
Peraturan Pemerintah terlebih dahulu. di perusahaan asuransi di Indonesia.
Selain itu, ada pula tantangan lain yang Namun sekarang ini keberadaannya sebagai
harus terlebih dahulu diselesaikan perluasan dari asuransi kendaraan yang
otoritas.
Kepala Eksekutif Pengawas bersifat all-risk.
Perasuransian, Penjaminan, dan
Dana Pensiun OJK Ogi Prastomiyono
mengatakan bahwa praktik tersebut Wayan Pariama, Wakil Ketua Bidang Teknik AAUI
sudah umum diterapkan di negara-
negara lain di dunia. Menurut dia,
asuransi TPL bakal diwajibkan bagi
semua kendaraan bermotor yang
artinya setiap pemilik kendaraan di
Indonesia harus membayar premi
asuransi. Asuransi ini akan memberikan Namun sayangnya, OJK melihat Sedangkan untuk asuransi Total Loss
perlindungan terhadap tuntutan ganti terdapat satu pekerjaan rumah yakni Only (TLO), kebanyakan tidak meliputi
rugi dari pihak ketiga. mekanisme penerapan asuransi wajib TPL.
Rencananya, asuransi TPL ini bagi kendaraan bermotor tersebut. Sementara itu, bagi sebagian besar
akan menjadi bagian dari kewajiban Pasalnya dibutuhkan satu platform yang sepeda motor yang tidak dilindungi
membayar premi Jasa Raharja. dapat digunakan untuk mengetahui asuransi, dengan penerapan asuransi
Penerapan asuransi ini salah satunya asuransi yang digunakan setiap TPL ini tidak akan menjadi biaya
diakibatkan oleh tingginya korban kendaraan bermotor. beban tambahan. Sebagai gambaran,
kecelakaan pada 2023 yang mencapai Wakil Ketua Bidang Teknik AAUI tarif asuransi mobil yang berjalan
148 ribu kasus berdasarkan data resmi Wayan Pariama mengungkapkan dihargai kurang lebih sebesar satu
kepolisian lalu lintas. Sedangkan asuransi TPL pada dasarnya sudah persen dari nilai pertanggungan untuk
menurut data Asosiasi Asuransi Umum tersedia di perusahaan asuransi pertanggungan sampai Rp100 juta.
Indonesia (AAUI), pembayaran klaim di Indonesia. Namun sekarang ini Artinya tarif ini bakal makin murah jika
kendaraan bermotor mencapai Rp7 keberadaannya sebagai perluasan dari uang pertanggungan yang dipilih makin
triliun pada 2023. asuransi kendaraan yang bersifat all-risk. besar.
www.stabilitas.id Edisi 208 / 2024 / Th.XIX 57