Page 84 - 60 Tahun UUPA dan Generasi Muda Agraria yang Maju, Modern, dan Inovatif
P. 84
Kesimpulan
Akhirnya, upaya mutlak tak hanya mengoptimalkan kerja Geo-
KKP menghimpun dan menyediakan data geo-spasial yang akurat,
terupdate dan dapat diakses guna jaminan kepastian hukum
penguasaan dan pemilikan tanah, namun perlu juga mendorong
politik hukum agraria mengatasi ego sektoral serta melakukan
pembaharuan hukum – mencabut berbagai peraturan perundang-
undangan yang mengatur agraria terkhusus ketertutupan akses
informasi HGU. Setelah melakan upaya tersebut barulah Indonesia
dapat melihat Zaman Kalasuba, dimana wong cilik bisa gumuyu,
2
nora kurang sandhang bukti, sedyane kabeh kelakon seperti yang
digambarkan dalam bait ke-15 Pupuh Megatruh Serat Sabda Jati.
Referensi
Arumingtyas, Lusia 2019, ‘Tak buka data HGU, koalisi akan
pidanakan Kementerian ATR’, Mongabay, diunggah pada 25
March 2019, dilihat pada 12 November 2020, https://www.
mongabay.co.id/
Bayu, Dimas Jarot 2019, ‘Tolak buka data HGU, Menteri Agraria
berdalih lindungi industri sawit’, Katadata.co.id, diunggah
pada 6 Maret 2019, dilihat pada 12 November 2020, https://
katadata.co.id/
Indonesia Corruption Watch 2018, ‘Laporan kegiatan trend
penindakan kasus korupsi tahun 2018’, ICW, hlm. 9, dilihat
pada 12 November 2020, https://antikorupsi.org/index.
php/id/article/tren-penindakan-kasus-korupsi-2018
2 rakyat jelata bisa tertawa, tidak kurang sandang pangan, yang dikehendaki semua
tercapai.
Manajemen Pertanahan yang Mendukung Terwujudnya Sustainable Development 65