Page 7 - E- MODUL KUE INDONESIA_NOVITA MULIA PUTRI_180543635524
P. 7
D. Petunjuk Penggunaan Modul
Sebelum Anda mempelajari modul ini, perhatikan beberapa
petunjuk di bawah ini.
1. Bagi Peserta Didik
- Bacalah modul ini dengan seksama dan pelajari dengan baik.
- Perkayalah pengetahuan dan wawasan Anda dengan
mengakses sumber bacaan lain.
- Jika Anda mengalami kesulitan dalam mempelajari modul ini
silahkan bertanya kepada guru pembimbing.
- Setelah Anda mengerjakan soal-soal latiahn atau tes, silahkan
cocokkan dengan kunci jawaban. Sebaiknya anda tidak
melihat kunci jawaban sebelum anda selesai mengerjakan
soal-soal tersebut.
- Anda diperkenankan melanjutkan bab berikutnya jika anda
telah selesai di bab yang sedang anda pelajari.
- Jika semua bab telah anda kuasai dan anda sudah merasa siap,
ajukan kepada guru untuk melakukan uji kompetensi.
Kue Indonesia- Novita Mulia Putri/S1 Pendidikan Tata Boga-180543635524/B 3