Page 68 - emodulmmpik
P. 68

Modul: Model dan Metode Pembelajaran Inobatif Kimia                            P a g e  | 62




                                    KB 5.  METODE PEMBELAJARAN






                                                                A.     Uraian Materi
                         Indikator Pembelajaran                        Metode  pembelajaran  adalah


                   Setelah mempelajari materi dan               cara       mengajar         atau        cara
                   mengerjakan aktifitas pada KB 5
                   ini, diharapkan saudara dapat:               menyampaikan  materi  perkuliahan

                    1. Membedakan              jenis-jenis      kepada  siswa  yang  sedang  belajar.
                        metode  pembelajaran  cera-
                        mah,  demonstrasi,  diskusi,            Pengertian  lain  menyatakan  bahwa
                        simulasi,  studi  kasus,  dan           metode  pembelajaran  adalah  cara
                        kerja lapangan

                    2. Menentukan             kesesuaian        pembentukan          atau      pemantapan
                        metode pembelajaran dengan              pengertian        peserta        (penerima
                        tujuan pembelajaran,  karak-

                        ter materi dan peserta didik            informasi)  terhadap  suatu  penyajian
                    3. Menunjukkan penerapan                    informasi/  bahan  ajar  (Daryanto,
                        metode-metode
                        pembelajaran                            2013).  Dengan  demikian  metode


                                                                pembelajaran       berkenaaan        dengan

                  cara yang digunakan oleh guru untuk menyajikan materi kepada siswa ketika

                  pembelajaran  berlangsung.  Terdapat  bermacam-macam  alternatif  metode


                  yang  dapat  digunakan  oleh  guru  dalam  pembelajaran.  Setiap  metode

                  memiliki  keuanggulan  dan  kelemaha.  Dalam  memilih  metode  ini  sebaiknya

                  guru mempertimbangkan kompetensi yang ingin dicapai dalam pembelajaran,


                  kondisi  siswa,  lingkungan,  kondisi  guru  dan  materi  pembelajaran.   Berikut

                  jenis jenis metode pembelajaran.









               Program Studi Pendidikan Kimia Universitas Tadulako                             2021
   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73