Page 98 - TOKSOPLASMOSIS-pada-Hewan
P. 98

kambing atau domba yang memiliki beberapa gejala abortus,
            mummifikasi,  stillbirth yang  sering terjadi pada kehamilan  kembar
            dimana satu anak dapat bertahan hidup, atau domba dengan gejala
            pelemahan yang tidak dapat menyusu kepada induknya.

                 Gejala klinis yang menjadi karakteristik aborsi karena
            toksoplasma  adalah  adanya  lesi  berwarna  putih  pada  kotiledon
            plasenta. Hal ini disebabkan adanya fokal nekrosis di area plasenta
            karena proses multiplikasi organisme  Toksoplasma. Jika dilakukan
            pemotongan pada area putih tersebut akan didapati adanya kalsifikasi.

            Pemeriksaan histologi menunjukkan multifokal nekrosis dan inflamasi
            non-supuratif pada berbagai jaringan seperti pada otak, jantung, ginjal,
            dan otot-otot yang menenmpel pada tulang.


























                 Gambar 36. Plasenta Domba yang Mengalami Abortus Karena
                       Toksoplasmosis  (sumber : msd-animal-health.ie)


            B.  Diagnosa Banding

                 Pada kambing dan domba kejadian keguguran akibat toksoplasma
            seringkali sulit dibedkan dengan keguguran yang diakibatkan infeksi
            Chlamydophila  abortus,  Coxiella  burnetii,  Brucella  melitensis,  Caprine

                                                  Toksoplasmosis pada Hewan  89
   93   94   95   96   97   98   99   100   101   102   103