Page 50 - Bahan Ajar Matematika Dasar
P. 50
41 Soal Latihan
1. Sebuah partikel bergerak dengan persamaan
lintasan r=3t2−t3.r=3t2−t3. Hitung besar
kecepatan partikel pada waktu t=3t=3 detik.
2. Persamaan posisi benda S(t) =4t - 5t – 12,
3
jika s dalam meter dan t dalam detik maka
tentukanlah:
a) Persamaan kecepatan sesaat benda
b) Kecepatan benda saat t=1 s
3. Sebuah partikel mula-mula berada pada
posisi A (4 m, 5 m). Setelah 2 sekon partikel
berada pada posisi B (6 m, 3 m), tentukan
kecepatan rata-rata partikel tersebut!
4. Sebuah benda bergerak dengan mengikuti