Page 71 - AGRIBISNIS BUDIDAYA TANAMAN PANGAN Jilid 1
P. 71
AGRIBISNIS TANAMAN SAYURAN
disebutkan di atas bahwa tidak fase reproduktif tetapi sebelum panen.
dianjurkan penyulaman benih yang Dengan intercropping varietas berarti
tidak tumbuh. terdapat banyak varietas jagung dalam
Penanaman dengan jarak tanam 75 cm x areal yang luas, sedangkan dengan
20 cm bisa diterapkan pada daerah intercropping spesies, selain jagung
yang memiliki tenaga kerja yang terdapat komoditas lain seperti
relative banyak, sedangkan penanaman komoditas kacang kacangan atau
dengan jarak 75 cm x 40 cm bisa komoditas perkebunan. Pada lahan
diterapkan pada daerah dengan perkebunan, tanaman jagung bisa di-
keterbatasan tenaga kerja. intercropping misalnya dengan kelapa
dalam atau dengan tanaman kakao
7.Pola Tanam
yang baru ditanam.
Sistem budidaya yang berwawasan 8. Pemupuka
lingkungan, adanya diversitas-varietas
atau spesies tanaman dalam satu ruang Pupuk diberikan bertujuan untuk
s a n g a t p e n t i n g d a l a m u p a y a memenuhi kebutuhan hara yang
memperoleh lebih banyak sinar diperlukan untuk tumbuh dan
matahari, air, nutrisi, dan energi. berkembangnya tanaman. Agar efisien,
Kompetisi sumber alam antara varietas pemberian pupuk ini biberikan secara
atau spesies lebih sedikit bila b e r i m b a n g a n t a r a h a r a y a n g
dibandingkan dengan hanya satu dibutuhkan oleh tanaman jagung
varietas atau spesies dan ini berdasarkan sasaran tingkat hasil yang
memungkinkan untuk terjadinya ingin dicapai dengan ketersediaan hara
peningkatan produksi. Selain itu, dalam tanah. Pemupukan pada jagung
d i v e r s i t a s j u g a m e n g h a m b a t dapat dilakukan dengan hanya
pergerakan hama dan pathogen menggunakan pupuk anorganik,
sehingga mengurangi infestasi hama campuran pupuk anorganik dan pupuk
dan penyakit. Oleh karena itu, pola organik, dan hanya pupuk organik.
tanam yang perlu dilakukan adalah pola Pemakaian dan takaran pupuk
tanam intercropping varietas atau anorganik bisa dilihat pada Tabel
spesies melalui strip intercropping, 2.13.
row intercropping, atau relay Tabel 2.13 Jenis pupuk, takaran, proporsi, dan waktu
pemberian pupuk anorganik pada tanaman jagung
intercropping. Stripintercropping
adalah menanam dua atau lebih
varietas atau spesies tanaman
bersamaan dalam baris yang cukup
lebar untuk memisahkan varietas atau
spesies tanaman bila menggunakan
Keterangan:
alat, tetapi cukup dekat untuk interaksi.
1) Hanya diberikan jika dari hasil
Row intercropping adalah menanam
analisis tanah kekurangan unsur
dua atau lebih varietas atau spesies
sulfur (S).
tanaman dalam waktu yang sama
dengan paling tidak satu varietas atau a) T a k a r a n d a p a t b e r u b a h
spesies tanaman ditanam dalam baris. disesuaikan dengan hasil analisis
Relay intercropping adalah menanam tanah sebelum tanam atau
varietas atau spesies tanaman ke dua rekomendasi setempat.
pada varietas atau pesies tanaman yang b) Jika menggiunakan pupuk
sudah ada pada saat tanaman ini dalam majemuk, takaran unsur N, P, dan
66